SuaraKalbar.id - Umumnya gaun pengantin identik memiliki ekor atau bagian yang menjuntai yang membuat mempelai perempuan tampil layaknya ratu yang mempesona.
Namun, ekor pada gaun pengantin yang panjang, terkadang memang menyulitkan saat akan berjalan. Inilah yang dialami mempelai perempuan satu ini, yang videonya viral di TikTok.
Diunggah akun @wangzuko, tampak pasangan pengantin sedang berjalan menuju pelaminan mereka. Si lelaki mengenakan setelan jas berwarna hitam, sementara mempelai perempuan tampak mengenakan gaun pengantin off shoulders dengan potongan A-line dan ekor yang panjang.
Sayangnya, ada yang aneh saat perempuan itu berjalan, karena tak nampak anggun seperti pengantin pada umumnya. Ia cenderung kaku, menendang bagian bawah gaunnya setiap akan melangkah.
Baca Juga: Pakai Gaun Pengantin, Kim Kardashian Malah Dibilang Mirip Ibu Pengabdi Setan
Nampaknya, ia kesulitan karena gaunnya memang terlalu panjang dan menyapu lantai. Namun, gaya jalannya ini justru malah bikin warganet salah fokus. Saking kakunya, bahkan ada yang bilang ia seperti salah satu anggota paskibraka yang akan upacara.
Tentu saja, hal tersebut membuat video ini dilihat hingga lebih 2 juta kali dan terdapat beragam komentar lucu di dalamnya.
"Jadi cinderela di pelaminan X. Jadi paskibra di pelaminan √," tulis @kamuxxx_xxxback.
"Niatnya pen nikah, eh malah kaya mo main sepak bola," kata @ntxx_xxrr.
"Kungfu wedding," tulis @adxx_xir.
Baca Juga: Viral Cerita Pasangan Cinlok Pas Jadi Paskibraka, Endingnya Bikin Baper
"Sempet-sempetnya paskibra di pelaminan," ungkap @makxxxxup_.
Berita Terkait
-
Gaun Pengantin Melania Trump Dilelang: Ikon Mode dari Pernikahan Mewahnya dengan Donald Trump
-
Babak Baru Polisi Tembak Pelajar di Semarang: Aipda Robig Segera Diadili Kasus Gamma
-
Dipakai Shenina Cinnamon saat Resepsi, Berapa Harga Gaun Pengantin Karya Desainer Hian Tjen?
-
Kompolnas Pantau Sidang Etik Polisi Tembak Siswa SMK di Semarang
-
Turun Tangan! Begini Janji Kabareskrim Usut Kasus Aipda Robig Tembak Mati Siswa di Semarang
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi di Libur Lebaran Jadi Rp1.836.000/Gram
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Terupdate April 2025, Mulai Rp 2 Jutaan
Terkini
-
10 Wisata di Kalimantan Barat yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran
-
Detik-Detik Perkelahian Maut di Sungai Rengas yang Membuat Pemuda 24 Tahun Meregang Nyawa
-
Tips Menjaga Konsistensi Ibadah Setelah Ramadan dan Pentingnya Puasa Syawal
-
BRImo Hadirkan Kemudahan Transaksi Digital Sepanjang Libur Lebaran 2025
-
Komitmen Perluas Inklusi Keuangan, 1 Juta AgenBRILink BRI Siap Tangani Transaksi dan Pembayaran