SuaraKalbar.id - Memiliki kesuksesan di dunia hiburan ternyata tak membuat deretan artis ini meninggalkan dunia pendidikan.
Bukan sebagai pelajar, deretan artis berikut justru menjadi pengajar alias guru. Simak deretan artis jadi guru berikut ini.
Sambil berkarier di dunia hiburan, artis-artis ini juga mengajar sebagai guru, dosen atau hanya sekadar dosen tamu. Beberapa bahkan lebih fokus menjadi pengajar dan meninggalkan profesi asli mereka sebagai artis.
Sebut saja Desy Ratnasari dan Marissa Haque yang kini lebih sibuk mengajar di perguruan tinggi. Lantas siapa sih artis yang jadi guru baik dulu maupun sekarang? Kepoin yuk daftarnya berikut ini.
Baca Juga: Beri Semangat Anak Penderita Kanker, Cinta Laura Diminta Masuk Partai
1. Desy Ratnasari
Desy Ratnasari termasuk salah satu publik figur yang sukses di sejumlah bidang yang ia geluti. Selain berakting, Desy juga terjun ke dunia politik dan pendidikan. Desy saat ini berprofesi sebagai dosen Fakultas Psikologi di Universitas Atmajaya Jakarta. Juara kedua GADIS Sampul tahun 1988 ini juga telah menyelesaikan studi magister dan meraih gelar S2 jurusan Psikologi di Atmajaya.
2. Marissa Haque
Latar belakang pendidikan Marissa Haque sangat mengesankan. Ia adalah alumnus Fakultas Hukum Universitas Trisakti dan menamatkan studi S2 bidang bahasa anak tuna rungu di Universitas Katolik Atma Jaya. Marissa juga lulus sebagai magister administrasi bisnis (MBA) Universitas Gajah Mada dan mendapat gelar doktor dari Pusat Studi Lingkungan Institut Pertanian Bogor. Saat ini ia mengajar di Universitas Trisakti dan Indonesia Banking School.
3. Reza Rahadian
Baca Juga: Sinopsis Film Jagat Arwah, Cinta Laura Jadi Hantu Noni Belanda?
Reza Rahadian yang dikenal sebagai salah satu aktor papan atas di Indonesia juga berprofesi jadi guru lho. Bintang film Habibie & Ainun itu menjadi dosen pengajar di Vokasi Ilmu Komunikasi Universitas Indonesia. Videonya saat mengajar sempat viral dan membuat netizen semakin terpesona dengan aktor ganteng ini. Tak hanya pintar berakting, Reza Rahadian berwibawa banget saat mengajar.
Berita Terkait
-
Marak Kasus Pelecehan, Cinta Laura Ungkap Kesedihan: Hati Aku Hancur
-
8 Artis Putuskan Childfree, Cinta Laura Ogah Tambah Populasi Manusia di Bumi
-
Sederet Artis Pilih Childfree, Gitasav sampai Hampir Bunuh Diri Usai Dihujat gegara Ogah Punya Anak
-
Sederet Lagu Ciptaan Erwin Prasetya: Tak Cuma buat Dewa 19, Ahmad Dhani Pastikan Selalu Bayar Royalti
-
Koleksi Tas Sederhana Cinta Laura Tuai Pujian: Bukti Wanita Mahal Gak Harus Pakai Barang Branded
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Bye-bye Ribet, BRImo Kini Bilingual, Atur Bahasa Makin Mudah
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!