SuaraKalbar.id - Sebuah video memperlihatkan seorang kuli bangunan tengah bekerja jadi sorotan warganet usai sepatu yang dikenakannya bekerja seharga jutaan rupiah. Aksi pekerja bangunan tersebut langsung bikin salfok.
Unggahan mengenai video kuli bangunan pakai sepatu jutaan rupiah ini diunggah oleh akun @denpasarnow dan menjadi viral di Instagram pada Selasa (21/9/2021) lalu.
Dalam video yang diunggah, kuli bangunan tersebut nampak sedang bekerja. Melindungi dirinya dari bahan bangunan yang ada di lingkungan pekerjaannya tersebut, kuli bangunan ini terlihat mengenakan sepatu lengkap.
Tidak ada yang salah dengan sosok kuli bangunan ini, namun netizen dibuat salah fokus dengan sepatu jutaan rupiah yang dikenakan olehnya. Pada kakinya, si kuli bangunan menggunakan sepatu Air Jordan yang dijual Rp 5 jutaan di pasaran.
''Air Jordan, semangat pak tukang ngecornya'' tulis caption unggahan @denpasarnow tersebut.
Setelah unggahan mengenai sepatu jutaan rupiah yang dikenakan kuli bangunan ini menjadi viral di Instagram, berbagai komentar lalu ditinggalkan oleh netizen yang terkejut melihat aksi satu ini.
''Astaga hebat banget'' balas netizen.
''Jordan pun tidak ada harga dirinya'' komentar netizen membalas.
''Nggak kaleng-kaleng safety-nya'' ungkap netizen.
Baca Juga: Tegur Murid saat Minum Es di Kelas, Aksi Guru Cantik Ini Banjir Pujian
''Bisa turun nih pasaran Air Jordan'' tulis akun lainnya.
Viral di Instagram, unggahan mengenai sepatu jutaan rupiah yang digunakan kuli bangunan ini lalu telah mendapat 18 ribu likes dan ratusan komentar dari netizen yang shock melihat aksinya tersebut.
(Amelia Prisilia)
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Bulog Kalbar Tingkatkan Penyerapan Gabah di 2026, Stok Beras Dipastikan Aman
-
75 Persen Masjid di Indonesia Bermasalah dengan Pengeras Suara
-
Sejumlah Lahan di Pontianak Diduga Dibakar, BPBD Temukan Ini
-
Peringatan BMKG: Waspada Potensi Karhutla Kalimantan Barat 26 Januari-1 Februari 2026
-
Dirut BRI Tekankan Prospek Fintech Pembayaran dan Penguatan Risiko Lending di WEF 2026