SuaraKalbar.id - Belum lama ini seorang gadis dibuat terkejut usai melihat pesan WhatsApp ayahnya. Gadis tersebut menemukan pesan mengejutkan di HP ayahnya dan mencurigai profesi ayahnya seorang anggota intel.
Video mengenai gadis yang temukan pesan mengejutkan di HP ayahnya ini diunggah ke Instagram oleh pemilik akun @dailymoodbooster.ig pada Kamis (30/9/2021) lalu.
''Bapaknya: apa nih apa nih apakah penyamaran saya terungkap?'' tulis caption unggahan tersebut.
Dalam video yang diunggah, gadis ini nampak memeriksa HP ayahnya. Saat membuka aplikasi pesan singkat WhatsApp, gadis tersebut dibuat terkejut usai menemukan pesan dari seorang polisi.
Entah berbincang mengenai hal apa, gadis ini makin terkejut usai mengetahui bahwa polisi tersebut menyapa sang ayah dengan sebutan 'komandan'.
''Polisi manggil bapakku komandan, apakah selama ini bapakku intel?'' tulis keterangan video tersebut.
Viral di Instagram, video gadis yang curiga bapaknya anggota intel ini lalu menuai berbagai komentar dari netizen. Karena ini, sejumlah netizen dibuat curiga dengan profesi sang ayah.
''Please ditunggu klarifikasi dari bapaknya'' balas netizen.
''Sudah terbongkar deh, se-Indonesia lagi'' komentar akun lainnya.
Baca Juga: Viral Kakak Antar Adik Pergi Pacaran, Gaya Bak Preman Sukses Jadi Sorotan Warganet
''Bapak gue sering dipanggil Pak Haji, jangan-jangan bapak gue haji'' ungkap netizen.
Setelah viral di Instagram, unggahan mengenai gadis yang curiga bapaknya anggota intel ini lalu telah ditonton sebanyak 200 ribu kali dan mendapat ratusan komentar dari netizen.
(Amelia Prisilia)
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Kenapa Parkir di Trotoar Masih Marak? Dishub Pontianak Gelar Razia Gabungan
-
Ingin Makeup Natural Sehari-hari? Ini 5 Foundation Terbaik yang Wajib Dicoba
-
5 Bedak Tabur Terbaik untuk Kulit Berjerawat, Ringan dan Tidak Menyumbat Pori
-
Bulog Kalbar Tingkatkan Penyerapan Gabah di 2026, Stok Beras Dipastikan Aman
-
75 Persen Masjid di Indonesia Bermasalah dengan Pengeras Suara