SuaraKalbar.id - Aplikasi video, YouTube kini bisa diunduh di Playstore dan App Store. Buat yang masih bingung begini cara download video YouTube 2021 berikut cara mudahnya.
YouTube menawarkan kenyamanan untuk para penggunanya yang ingin melihat berbagai macam video. Mulai dari video yang sedang trending sampai video terbaru. Dari YouTube, kita juga bahkan bisa menghasilkan uang.
Untuk mengakses aplikasi yang memiliki logo berwarna merah ini, kita harus selalu terhubung dengan koneksi internet agar dapat menikmati video dengan lancar. Makanya, cara download video Youtube 2021 diperlukan kalian.
Namun, kadang jaringan internet tak selalu lancar sehingga pengguna tak bisa menonton video dengan nyaman. Jika kamu mengalami hal demikian, tenang, karena ada cara-cara untuk menikmati video dari YouTube tanpa perlu terkoneksi internet. Lantas, bagaimana cara download video Youtube 2021?
Baca Juga: Download Lagu MP3 dengan MP3-NOW, Tanpa Aplikasi dan dengar Musik Offline Tanpa Internet
Cara Download Video YouTube 2021
Nah, bagi kamu yang ingin melihat video YouTube meski sedang offline atau tidak ada jaringan internet mari simak berikut ini cara download video YouTube 2021 tanpa aplikasi melalui situs Savefrom.
Cara menggunakan Savefrom untuk mengunduh video YouTube terbilang mudah dan praktis. Adapun cara download video Youtube sebagai berikut:
- Pilih video YouTube yang kamu unduh, lalu copy linknya
- Kemudian, buka laman https://en.savefrom.net/
- Selanjutnya, paste link video tersebut pada kolom yang ada di situs tersebut, lalu klik 'Download'
- Klik 'Download without installation' jika tidak ingin menggunakan aplikasi tambahan
- Setelah itu, akan terlihat tampilan menu download lengkap dengan pilihan jenis file (ukuran dan resolusinya)
- Pilih file yang tidak bertanda speaker merah disilang. Sebab, file tersebut tak memiliki suara atau audio
- Setelah diklik, secara otomatis video akan langsung terunduh
- Jika ada pop-up iklan muncul saat proses download, kamu bisa langsung menutup atau melewatinya
- Jika proses download sudah selesai, kamu bisa langsung menikmati videonya walau tanpa koneksi internet atau offline
Nah, itulah cara download video YouTube 2021 tanpa aplikasi melalui situs Savefrom. Bagi yang ingin tetap melihat video YouTube saat offline, kamu bisa mengikuti cara di atas. Semoga informasi ini bermanfaat dan selamat mencoba!
Baca Juga: Pilih Kualitas Unduhan, Download YouTube MP3 dengan MP3-NOW
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Dirut BRI Dinobatkan Sebagai The Best CEO untuk Most Expansive Sustainable Financing Activities
-
Polda Kalbar Perketat Pengawasan Politik Uang Jelang Pilkada Serentak 2024
-
Golkar Kalbar Gelar Sayembara Tangkap Pelaku Politik Uang di Pilgub 2024
-
Kebakaran Hebat Melanda Pasar Melati di Kubu Raya, 8 Kios Hangus Terbakar
-
Kenapa Samsung S24 Ultra Mahal?