SuaraKalbar.id - Seorang perempuan asal Kecamatan Sungai Ambawang, Kubu Raya diduga menjadi korban perampokan dan penganiayaan. Indah, nama korban, sempat viral di media sosial.
Dalam unggahan di medsos, Indah tergeletak tak berdaya dan mengalami di luka bagian kepala. Ia ditemukan dengan bercak darah yang berceceran pada Jumat (26/11/2021) sekitar pukul 03.00 WIB.
Kasat Reskrim Polres Kubu Raya AKP Jatmiko membenarkan peristiwa tersebut, dan Indah diguga mengalami perampokan dan penganiyaan.
“Dugaan sementara peristiwa itu merupakan kasus perampokan dan penganiayaan, dan sudah dilaporkan pada sekira pukul 03.00 dini Jumat kemarin,” ujar Kasat Reskrim Polres Kubu Raya AKP Jatmiko.
Baca Juga: Tabrakan dengan Tugboat, Begini Kondisi 16 Penumpang Kapal Motor Usaha Bersama
Jatmiko menyampaikan bahwa saat ini korban dalam keadaan selamat dan sudah dirawat di Rumah Sakit Anton Sujarwo Bhayangkara Pontianak
Sementara itu, pelaku sudah diketahui identitasnya, dan pihak kepolisian masih terus melakukan pencarian.
“Alhamdullilah korban masih selamat dan tengah menjalani perawatan di rumah sakit, untuk pelaku masih kami lakukan pengejaran,” jelasnya.
Di sisi lain, barang berharga milik korban masih dalam pengembangan apakah ada yang hilang dibawa pelaku, sembari menunggu laporan lengkap dari keluarga korban.
Baca Juga: Aneh! Diserang dan Dipukuli, Warga Tangerang Malah Dipidana
Berita Terkait
-
Tabrakan dengan Tugboat, Begini Kondisi 16 Penumpang Kapal Motor Usaha Bersama
-
Aneh! Diserang dan Dipukuli, Warga Tangerang Malah Dipidana
-
Penggunaan Aplikasi PeduliLindungi Bikin Warga Desa Ini Berbondong-bondong ikut Vaksinasi
-
Viral Remaja Malang Dikeroyok, Polisi Sebut Empat Orang Telah Diringkus
-
Anggota DPRD Sumut Kiki Handoko Diganti, Ini Sosoknya
Terpopuler
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas MPV 1500cc: Usia 5 Tahun Ada yang Cuma Rp90 Jutaan
- 5 Rekomendasi Pompa Air Terbaik yang Tidak Berisik dan Hemat Listrik
- Diperiksa KPK atas Kasus Korupsi, Berapa Harga Umrah dan Haji di Travel Ustaz Khalid Basalamah?
- 5 AC Portable Mini untuk Kamar Harga Rp300 Ribuan: Lebih Simple, Dinginnya Nampol!
Pilihan
Terkini
-
Surat Perjalanan Istri Menteri UMKM Tuai Sorotan, Maman Abdurrahman Beri Penjelasan ke KPK
-
Pemutihan Pajak Kendaraan di Kalbar Dimulai: Bebas Denda, Diskon Hingga 50%!
-
BRI Komitmen untuk Perkuat Kontribusi terhadap SDGs dengan Berbagai Pencapaian
-
Tangguh Hadapi Persaingan, UMKM Kuliner Binaan BRI Ekspansi ke Pasar Internasional
-
Gandeng CIC Untan, Aston Pontianak Gelar 'Fun Chem 2025', Liburan Seru dan Edukatif untuk Anak-anak