SuaraKalbar.id - Beredar sebuah video mengerikan yang memperlihatkan tebing longsor yang menimpa perahu wisatawan di Brasil. Bongkahan batu besar yang jatuh di Danau tersebut langsung menimpa sejumlah perahu wisata yang ada dibawahnya.
Sejumlah perahu wisata yang saat itu juga membawa para wisatawan itu, tertimpa bongkahan batu karena jaraknya sangat dekat dengan tebing yang longsor itu.
Video itu viral usai diunggah di berbagai media sosial. Seperti akun Instagram @balikpapanku. Dalam unggahannya, dijelaskan,” Viral video Batu Runtuh Timpa Perahu di Brasil ngeriknya cess,” tulis admin aku tersebut.
Seperti yang terlihat, tampak sejumlah perahu sedang berada di sebuah danau dengan membawa wisatawan. Namun saat sedang berada di lokasi itu, tiba-tiba saja tebing yang ada di pinggir danau longsor dan kemudian jatuh menimpa beberapa perahu wisata yang ada dibawahnya.
Peristiwa itu membuat panik para wisatawan yang berada di lokasi itu, pasalnya beberapa perahu tak bisa menghindar ketika bongkahan tebing tersebut longsor. Dalam video itu tampak begitu jelas detik-detik terjadinya peristiwa mengerikan yang menimpa para wisatawan di Brasil.
Siapapun yang melihatnya pasti akan merasa ngeri dengan peristiwa itu. Sejumlah warganet yang melihat video tersebut juga merasakan kengeriannya.
“Akhir-awal taun mesti onok ae musibah dengan emote sedih,” ujar @nengrarass.
“Semoga kita terhindar dari hal2 yng sedemikian,” ungkap @kamti30.
“Kira2 selamat ngak yah tu perahu? “ tanya @christianmuljiono.
“Nggak kebayang si ngeri betul,” ujar @zafisa_sf.
“Jujur sih ngilu bgt,, bayangin lu liburan sm temen atau keluarga.. beberapa menit yg lalu msh haha hihi.. syok bgt,” ungkap @svgardip.
“Makannya min hindari liburan. Banyak2 nah tempat ibadah,” ungkap @rivaldiprasetyo.a.
“Musibah tdk akan pernah tahu,” tulis @budilabrie.
Dugaan sementara, akibat peristiwa itu, puluhan wisatawan menjadi korban. Mengingat saat peristiwa itu terjadi, tampak masih ada beberapa perahu yang membawa wisatawan, tak mampu menghindar ketika bongkahan batu besar itu longsor dan jatuh ke danau.
Kontributor : Raditya Hermansyah
Berita Terkait
-
Jambi Paradise, Destinasi Wisata Pilihan Keluarga
-
Melancong ke Jembatan Terindah di Jambi, Gentala Arasy
-
5 Destinasi Wisata Sejuk di Indonesia, Lengkap dengan Pilihan Outfit yang Menghangatkan
-
Menikmati Liburan Tenang dan Berkelanjutan: Ini 4 Rekomendasi Akomodasi Ramah Lingkungan di Lombok
-
10 Surga Tersembunyi di Lombok, Wisata Lombok yang Lagi Hits
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Kasus Korupsi BP2TD Mempawah Terus Berjalan, Polda Kalbar Pastikan Tidak Mandek
-
2 Kios di Sungai Kakap Terbakar, Diduga Akibat Korsleting Listrik
-
Ibu di Sambas Diduga Membunuh Bayi Baru Lahir, Kasus Terbongkar di Puskesmas
-
Bocah 6 Tahun Ditemukan Tewas di Parit Kubu Raya, Diduga Tenggelam Karena Tidak Bisa Berenang
-
Jual Pacar via MiChat, Pria di Singkawang Ditangkap Polisi