SuaraKalbar.id - Seorang mahasiswa bernama Aulia Rahmah ditemukan meninggal terseret arus saat mandi di riam di wilayah Kota Singkawang, Selasa (1/2/2022) sore.
Aulia, diketahui mengalami kecelakan nahas itu bersam ketiga rekannya, namun kedua rekannya itu berhasil selamat.
Melansir insidepontianak.com, ketiga mahasiswa yang alami kecelakaan ini, merupakan mahasiswa Fisip Untan, yang tergabung dalam kegiatan Kuliah Kerja Mahasiswa (KKM) kelompok V, di Kelurahan Bagak.
“Saat kejadian, Singkawang memang hujan deras,” kata Ardi, mahasiswa Fisip Untan yang juga mengikuti kegiatan KKM yang tergabung di kelompok 10, Kelurahan Pamilang.
Baca Juga: Terseret Pusaran Arus Pantai Niyama Tulungagung, 3 Remaja Tewas Tenggelam
Ardi menerangkan, saat ini korban yang meninggal sudah dievakuasi. Sedangkan dua lainnya yang berhasil selamat, juga telah mendapat perawatan intensif di Rumah Sakit Abdul Aziz, Kota Singkawang.
Namun diriya mengaku tak mengetahui betul bagaimana peristiwa itu terjadi. Ia hanya menerima informasi dari grup WhatsApp, bahwa tiga temannya terseret arus saat mandi di suatu riam, di Kelurahan Bagak.
“Kejadiannya sore tadi,” ujarnya.
Berita Terkait
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Lawan atau Kawan? Cara Menjinakkan Skripsi Tanpa Terlalu Banyak Berpikir
-
Kapal Wisata Tenggelam di Laut Merah, Penyelamatan Masih Berlangsung
-
Jangan Kaget, Ini 5 Fakta Jurusan Kedokteran yang Jarang Diketahui
-
5 Daftar Student Exchange Buat Tahun 2025: Syarat, Benefit dan Deadline
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Kecelakaan Tragis di Jalan Trans Kalimantan: Seorang Pengendara Motor Tewas di Tempat
-
Aston Pontianak Ajak Masyarakat Meriahkan Pilkada Serentak dengan Promo Menarik dan Tantangan Kreatif
-
Banjir Kembali Rendam Desa Darit Landak, Ketinggian Air Capai 80 Centimeter
-
Ngeri! Ngaku Lihat Pria Lain di Kamar Istri, Suami di Kalbar Ngamuk Bacok 3 Orang
-
Dirut BRI Dinobatkan Sebagai The Best CEO untuk Most Expansive Sustainable Financing Activities