SuaraKalbar.id - Badai covid-19 yang menerjang pemain tim sepak bola yang ikut Liga 1 tak menyurutkan niat Persatua Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) untuk melanjutkan pertandingan.
Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan menegaskan, Liga 1 Indonesia tetap berlanjut sesuai rencana meski lebih dari 100 pemain sudah terjangkit COVID-19.
"Dalam rapat manajer juga sudah dipaparkan bahwa kalau ada pemain klub yang pemainnya kena COVID-19, maka bisa digantikan pemain cadangan atau kalau tak ada juga, bisa ke pemain muda. Jadi sampai sekarang tidak ada masalah di Liga 1,” terangnya, dikutip Antara Jumat (11/2/2022).
Meski demikian dirinya meminta agar penerapan protokol diperketat.
"Saya meminta klub untuk mengawasi para pemainnya," tutur pria yang akrab disapa Iwan Bule itu.
Meski demikian, tidak memungkiri bahwa penyebaran virus SARS-CoV-2 mutasi omicron sangat cepat di antara para pemain, pelatih dan ofisial Liga 1 Indonesia musim ini.
"Ketika mutasi delta beberapa waktu lalu, pemain liga maupun timnas tidak sebanyak ini yang kena. Saat ini penyebarannya cepat sekali," pungkasnya.
Berita Terkait
-
BRI Liga 1: Persib Minta Laga Lawan Bali United Ditunda, Ada Apa?
-
3 Bek Timnas Jepang yang Diprediksi Jadi Tembok Kokoh Saat Jumpa Indonesia
-
3 Tim BRI Liga 1 dengan Penampilan Amburadul: Ada Klub yang Incar Pratama Arhan
-
3 Pemain Paling Bersinar di Pekan ke-10 BRI Liga 1: Ada Debutan dari Brasil
-
Masuk Grup Neraka Piala Asia U-20 2025, Indonesia Perlu Tambah Pemain Naturalisasi?
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Manjakani Rilis Single Berlayar sebagai Pembuka Menuju Album Baru
-
Beras Berstiker Ria Norsan-Krisantus Kurniawan Ditemukan di Sambas, Relawan Midji-Didi Laporkan ke Bawaslu
-
Dramatis! Lansia Hilang 3 Hari di Desa Pak Utan Bengkayang, Korban Ditemukan dalam Kondisi Lemas
-
Gempa Magnitudo 2,5 Guncang Kendawangan, Kabupaten Ketapang
-
Polda Kalbar Gerebek Kampung Beting, Ungkap Sarang Judi Online dan Pengguna Narkoba