SuaraKalbar.id - Setelah kabar pangeran Charles dan istrinya Camilla dikabarkan tertular virus corona untuk kedua kalinya, kali ini Istana Buckingham Inggris telah mengonfirmasi Ratu Elizabeth didiagnosis positif COVID-19.
Menurut sumber istana, Pangeran Charles telah bertemu ratu beberapa hari sebelumnya.
Akibat terpapar corona, sang ratu mengalami gejala ringan dan dia akan melanjutkan tugas resminya di Kastil Windsor minggu depan.
“Ratu hari ini dinyatakan positif COVID. Yang Mulia mengalami gejala seperti flu ringan tetapi diperkirakan akan melanjutkan tugas ringan di Windsor selama minggu mendatang,” ungkap pihak istana dikutip dari Variety, Senin.
Baca Juga: Taklukkan Leeds, Manchester United Kembali ke Masuk Zona Liga Champions
Pihak Istana juga menegaskan bahwa Ratu Elizabeth akan mendapatkan perawatan secara intens.
“Dia akan terus menerima perawatan medis dan akan mengikuti semua pedoman yang sesuai," lanjut Istana.
Ratu Elizabeth telah menerima vaksinasi COVID-19 pertamanya pada Januari 2021, dan telah mendapatkan semua suntikan lanjutan setelahnya. Antara
Berita Terkait
-
Sehebat Apa Anuar Ceesay? Calon Pemain Naturalisasi Malaysia dari Liga Inggris
-
Geger! PSSI Incar Trio Liga Inggris, Media Vietnam Ketar-ketir Kekuatan Timnas Indonesia Meroket
-
35 Ucapan Selamat Jumat Agung 2025 dalam Bahasa Inggris, Cek di Sini!
-
Hasil Liga Inggris: Arsenal Tertahan di Laga Pamungkas Goodison Park
-
Akhir Perjalanan 10 Tahun Kevin De Bruyne di Manchester City
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Red Sparks Bangkit Dramatis, Paksa Set Penentuan di Final Liga Voli Korea 2024/2025
-
RESMI Lawan Manchester United di Malaysia, ASEAN All-Stars Bakal Dilatih Shin Tae-yong?
-
IHSG Hari Ini Anjlok Parah, Prabowo Mengaku Tidak Takut Hingga Singgung Judi
-
Kopicek: Ketika Komunitas Mata Hati Mengubah Stigma Tunanetra Melalui Kopi
-
IHSG Bergejolak, Prabowo Sesumbar: Saya Tidak Takut dengan Pasar Modal
Terkini
-
Waspada Beras Oplosan! Ini Cara Membedakan Beras SPHP Asli dan Palsu
-
Polresta Pontianak Bongkar Kasus Pengoplosan Beras SPHP, 6 Ton Disita dan Satu TersangkaDiamankan
-
Tips Servis Mobil Pasca Mudik Lebaran agar Tetap Prima
-
Tips Servis Motor Pasca Menempuh Jarak Jauh agar Tetap Tangguh
-
Uang Mahar Rp50 Juta Ludes Terbakar, Dadan Warga Kubu Raya Tetap Teguh Lanjutkan Pernikahan