SuaraKalbar.id - Beberapa waktu lalu, Pemerintah Kota Pontianak menyurati PT Wilmar untuk memperbanyak produksi minyak goreng. Terutama minyak goreng curah. Hal tersebut dilakukan sebagai upaya mengurai persoalan kelangkaan minyak goreng.
Tak berhenti sampai di situ, hari ini, Minggu (13/3/2022), Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono mengatakan akan mengirim surat kepada Menteri Perdagangan (Mendag), Muhammad Lutfi, terkait kelangkaan minyak goreng di Kota Pontianak.
Edi berharap agar pemerintah pusat dapat menjamin ketersediaan stok di daerah.
“Nanti akan kita sampaikan. Intinya kita minta pemerintah pusat memperhatikan stok minyak goreng yang ada di Indonesia,” ucap Wali Kota Pontianak, Minggu (13/3/2022).
Pemerintah Kota Pontianak sendiri telah melakukan inspeksi mendadak atau sidak ke beberapa minimarket di Kota Pontianak. Hasilnya, memang ditemukan stok minyak goreng terbatas.
“Jadi, dia tetap ada jual, tapi terbatas,” ungkap Edi melansir insidepontianak-jaringan suara.com-.
Mendapati kondisi lapangan tersebut, dirinya memastikan, Pemerintah Kota Pontianak terus menggencarkan operasi pasar. Supaya bisa mengurai persoalan kelangkaan minyak goreng yang terjadi saat ini. Diharapkan, kebijakan ini bisa menjadi solusi mengatasi kelangkaan minyak goreng.
Berita Terkait
-
Skandal Vonis Lepas Minyak Goreng: Istri Hakim hingga Sopir PN Jakpus Diperiksa Kejagung
-
Ternyata Kelapa Langka itu Karena Dijual ke Luar Negeri Lebih Cuan Dibanding Dalam Negeri
-
Skandal Suap Vonis Lepas Kasus Ekspor CPO, Kejagung Sikat Legal PT Wilmar Group
-
Geram Mafia Peradilan, Sahroni Minta Kejagung Bongkar Habis Suap Vonis Lepas Kasus CPO
-
Kejagung Endus Pihak Lain yang Ikut Kecipratan Duit Suap Vonis Lepas Perkara Korupsi Migor
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!
-
Saldo DANA Gratis Masih Tersedia! Segera Klaim Melalui Dana Kaget Hari Ini