SuaraKalbar.id - Bagi sebagian besar orang Indonesia, menyantap mie dengan nasi tentu merupakan hal yang lumrah dan wajar, namun tampaknya hal ini tak berlaku bagi Nessie Judge, seorang content creator terkenal di Indonesia.
Baru-baru ini, lewat cuitan di akun pribadi Twitternya ia mengakui selama ini menganggap mitos orang yang makan mie dengan nasi namun akhirnya percaya setelah ia melihatnya sendiri (10/5).
"Aku beneran liat orang makan mie pakai nasi. Aku pikir itu cuma mitos belaka," cuit Nessie dengan emoticon terkejut.
Cuitan ini lantas menarik perhatian netizen dan mendapatkan 64 ribu tanda suka serta 12,5 ribu retweet. Banyak netizen yang tak menyangka dengan pernyataan Nessie tersebut.
Baca Juga: Viral Wanita Banyuwangi Dilarikan ke UGD Gegara Kebanyakan Ngopi
Menanggapi cuitan tersebut, netizen ternyata juga membanjiri kolom komentar Nessie dengan berbagai potret kombinasi unik makanan yang sangat menarik perhatian, lho. Yuk simak berbagai makanan unik berikut:
1. Mie dengan topping meses
Makan mie dengan topping telur dan sosis merupakan hal yang sudah terlalu biasa, namun pernah gak sih kamu makan dengan toping meses?
2. Buah semangka dengan nasi
Jika ingin mencoba kombinasi lauk yang pas dengan nasi, mungkin makanan yang satu ini bisa jad pilihan karena sudah banyak memiliki testimoni yang dinilai enak lho.
Baca Juga: Viral Potongan Uang Lima Ribu Tak Simetris, Pemilik: Saya Tidak akan Jual
3. Bubur kacang hijau dan nasi
Bubur kacang hijau yang dimakan dengan ketan mungkin sudah menjadi hal lumrah bagi sebagian daerah di Indonesia, namun pernahkah kamu mencoba mengkombinasikan bubur kacang hijau manis yang penuh kuah dengan nasi putih biasa seperti di gambar?
4. Mie kuah dengan topping oreo dan eskrim
Apa jadinya jika mie kuah yang gurih dan asin dicampur dengan manisnya biskuit oreo dan eskrim yang dingin? Kalau penasaran, sepertinya kamu bisa meniru seperti difoto. Kabarnya, mie kuah dengan eskrim merupakan kombinasi pas yang membuat mie dan kuahnya terasa lebih creamy lho.
5. Nasi Padang dengan lauk eskrim
Kalau mie kuah dan eskrim bisa menjadi kombinasi yang pas karena membuat tekstur creamy, bagaimana jika di nasi Padang? Dengan nasi padang yang terkenal memiliki berbagai lauk dengan bumbu khas, menambah es krim sebagai lauk mungkin bisa saja bagi kamu yang penasaran.
Wah unik banget ya kombinasi makanan yang dibagikan oleh netizen. Anda tertarik untuk mencoba kombinasi makanan diatas?
Kontributor: Maria
Berita Terkait
-
Konten Ayu Ting Ting Bantu UMKM Dituding Mirip YouTuber Ini: Enggak Papa Asal Positif
-
Apa Itu Tarian Haka? Viral Dibawakan Hana Rawhiti di Parlemen NZ
-
Rekam Jejak Hana Rawhiti, Politisi Muda Curi Perhatian Usai Menari Haka di Parlemen NZ
-
Pemain Jepang Latihan Jelang Timnas Indonesia Nyanyikan Lagu 'Tanah Airku', Jay Idzes Turun Tangan
-
Pacari Richelle Skornicki, Aliando Syarif Sempat Mengaku Capek Hidup Sendiri
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Paser: Polda Kaltim Buru Pelaku, JATAM Desak Cabut Izin PT MCM
-
276 Kegiatan Kampanye Tercatat di Kaltim, Reses DPRD Jadi Sorotan Bawaslu
-
Kerja Sambil Liburan di Australia Bisa Dapat Gaji Berapa? Yuk, Simak Syarat WHV Terbaru
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
Terkini
-
2 Pendulang Emas Tewas Tertimbun Tanah di Perkebunan Sawit Kapuas Hulu
-
Gagal Beraksi! 2 Pengedar Diciduk di Kubu Raya
-
Tragis! Pejalan Kaki Tewas Tertabrak Motor di Adisucipto Kubu Raya
-
Gara-Gara Lupa Kunci Stang, Mio GT Raib Digondol Maling di Kubu Raya
-
8 Pesona Tarian Khas Kalimantan Barat: Sebuah Perjalanan Menuju Jiwa Borneo