SuaraKalbar.id - Kabar bahagia datang dari artis kenamaan Britney Spears yang dikabarkan resmi menikah dengan kekasihnya Sam Asghari pada Kamis (9/6/2022) di Los Angles.
Britney Spears menikah dengan Sam Asghari setelah hampir enam tahun menjalin hubungan asmara, kata sumber yang dekat dengan pasangan tersebut.
Sebelumnya, keduanya sempat mengumumkan pertunangan mereka di Instagram pada September 2021 tapi tidak mengungkapkan kapan akan menikah.
Dua bulan kemudian, penyanyi "Stronger" itu bebas dari konservatori yang mengekang kehidupan dan keuangannya selama 13 tahun.
Selama persidangan, Britney mengungkapkan sudah lama ingin menikah dan memiliki keluarga baru tanpa ada halangan.
Dirinya juga sempat mengabarkan sedang mengandung pada April lalu, namun sebulan kemudian dia mengalami keguguran.
Adapun Asghari (28) merupakan aktor yang tampil di serial "Black Monday".
Sementara itu, Spears sebelumnya pernah menikah dua kali, termasuk Jason Allen Alexander di Las Vegas pada 2004, namun pernikahan dibatalkan beberapa hari kemudian.
Pada tahun yang sama, ia menikahi penari Kevin Federline, ayah dari dua anaknya. Pernikahan itu berakhir pada 2007. Antara
Berita Terkait
-
8 Artis Berduka Atas Penemuan Jenazah Putra Ridwan Kamil, Dewi Gita Sekaligus Mewakili Gabungan Artis dan Seniman Sunda
-
Dilarikan ke RS, Kondisi Nikita Mirzani Bikin Khawatir
-
Diiringi Gamelan, Anggun C Sasmi Sukses Nyinden Perdana di Paris
-
Rizky Billar dan Habib Usman Panik Rusak Properti di Toko Gucci Prancis
-
Kabar Duka, Nenek Juhyeon LIGHTSUM Meninggal Dunia
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Ingin Makeup Natural Sehari-hari? Ini 5 Foundation Terbaik yang Wajib Dicoba
-
5 Bedak Tabur Terbaik untuk Kulit Berjerawat, Ringan dan Tidak Menyumbat Pori
-
Bulog Kalbar Tingkatkan Penyerapan Gabah di 2026, Stok Beras Dipastikan Aman
-
75 Persen Masjid di Indonesia Bermasalah dengan Pengeras Suara
-
Sejumlah Lahan di Pontianak Diduga Dibakar, BPBD Temukan Ini