SuaraKalbar.id - Tak berhenti dikirimi doa, makan Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril hingga hari terakhir dibuka bagi umum terpantau sangat ramai (19/6).
Lewat video yang diunggah oleh akun TikTok @dantonyunan, makam Eril terlihat dipadati oleh para pengunjung yang tak berhenti melemparkan doa bagi dirinya.
Meskipun terik matahari terlihat sangat panas, para pengunjung tampak tak peduli dan tetap duduk mengelilingi makam putra sulung Ridwan Kamil tersebut.
Disekitaran lokasi pemakaman tersebut pun, terlihat masih banyak pengunjung lain yang baru berdatangan dan ada pula yang memenuhi sepetak tenda yang telah dipasang.
"Kondisi makam Almarhum Eril, dipenuhi peziarah dari berbagai kota," tulis pemilik akun.
Unggahan tersebut kemudian menarik banyak perhatian publik, banyak netizen yang terpukau dengan para pengunjung yang terus berdatangan dan mengaitkan hal tersebut dengan kebaikan sosok Eril semasa hidupnya.
"ini udah seperti ziarah ke makam wali...Maasyaa Allah... semoga bisa berziarah ke Eril..," tulis netizen.
"yaa Allahh berasa ulama yang ninggal, sungguh maha besarnya Allah, memuliakan Erill," haru netizen.
"Masya Allah. Rame banget ini di dunia belum di akhirat berkumpul dengan para bidadari. Moga bisa ziarah ke makam Aa eril," ketik yang lainnya.
Baca Juga: Ada Makam Ulama Guru Pendiri NU di Kompleks Militer, Jenderal Dudung Ambil Langkah Ini
Berdasarkan informasi yang telah dibagikan sebelumnya, makam Eril resmi ditutup bagi para pengunjung umum pada hari ini, 20 Juni 2022 dikarenakan akan kembali diadakannya pekerjaan untuk melanjutkan pembangunan Masjid Al-Mumtadz yang tepat berada didekat makam Eril.
Kontributor: Maria
Berita Terkait
-
Ada Makam Ulama Guru Pendiri NU di Kompleks Militer, Jenderal Dudung Ambil Langkah Ini
-
Kasus Suap Eks Wali Kota Yogyakarta, KPK Panggil Petinggi PT Summarecon
-
Eri Cahyadi-Baznas Tebus Ijazah Pelajar SMA Sederajat Senilai Rp1,7 Miliar
-
Tiara Marleen Mengaku Masih Saudara Ridwan Kamil, Komentar Ini Bikin Netizen Terhibur
-
Warga Bikin Makam Internet Explorer di Korea Selatan, Begini Penampakannya
Terpopuler
- Siapa Pencipta Sound Horeg? Ini Sosok Edi Sound yang Dijuluki Thomas Alva Edisound dari Jawa Timur
- Jelang Ronde Keempat, Kluivert Justru Dikabarkan Gabung Olympique Lyon
- Duel Mobil Murah Honda Brio vs BYD Atto 1, Beda Rp30 Jutaan tapi ...
- Harga Mitsubishi Destinator Resmi Diumumkan! 5 Mobil Ini Langsung Panik?
- 41 Kode Redeem FF Max Terbaru 24 Juli: Klaim Skin Scar, M1887, dan Hadiah EVOS
Pilihan
-
Fenomena Rojali dan Rohana Justru Sinyal Positif untuk Ekonomi Indonesia
-
5 Rekomendasi HP 5G Xiaomi di Bawah Rp 4 Juta, Harga Murah Spek Melimpah
-
Kisah Unik Reinkarnasi di Novel Life and Death are Wearing Me Out
-
10 Model Gelang Emas 24 Karat yang Cocok untuk Pergelangan Tangan Gemuk
-
Selamat Tinggal Samba? Ini Alasan Gen Z Beralih ke Adidas Campus 00s & Forum Low
Terkini
-
Ratusan Burung Langka Nyaris Diselundupkan dari Pontianak ke Surabaya
-
Anak TKW asal Pontianak Tertular Penyakit Akibat jadi Korban Kekerasan Seksual, Kasus Mandek Setahun
-
Makin Untung! E-Voucher Rp100 Ribu untuk Pengajuan BRI Easy Card di Website BRI
-
Hingga Juni 2025, 128 Anak di Kalbar Jadi Korban Kekerasan! Terbanyak di Kabupaten Sambas
-
Berkat BRI, Renaco Jadi UMKM Produk Olahan Kurma yang Mendunia