SuaraKalbar.id - Kabar mengejutkan datang dari selebriti asal Indonesia, Marshanda yang dikabarkan hilang di Los Angeles, California, US, oleh Sheila Salsabila yang merupakan sahabatnya lewat unggahan story Instagram (27/6).
Dalam story tersebut, Sheila mengungkapkan sudah memasuki hari ke-dua hilangnya kabar Marshanda yang tak bisa dihubungi.
Sebelumnya, Sheila sempat merekam percakapan terakhir mereka didalam mobil dan baru menyadari Marshanda menyebutkan kalimat yang tak dimengerti maksudnya.
"Time is dying (waktu hampir mati)," ucap Marshanda di dalam mobil.
"Ini video terakhir kita kemarin. Ada yang ngerti Caca ngomong apa?" Tanya Sheila.
Lewat postingan lain, Sheila mengungkapkan saat terakhir bertemu dengan Marshanda, gejala bipolar yang Marshanda derita tampak sedang kambuh yaitu berupa episode manik.
Kabar tersebut lantas viral dan dibagikan ulang oleh akun-akun sosial media lainnya, salah satunya akun Instagram @gosipnyinyir2.
Dalam unggahan @gosipnyinyir2, netizen tampak memenuhi kolom komentar dengan panik, bahkan tak sedikit yang menandai akun sosial media milik selebriti Denny Sumargo yang beberapa waktu lalu mengundang Marshanda untuk hadir dalam podcastnya.
"@sumargodenny gimana nih bang," tulis netizen.
"Jadi inget kata-katamya di podcast bang @sumargodenny," ketik netizen.
"Densuuu astagaaa gimana dong," panik netizen.
Tak sedikit netizen yang menandai Denny Sumargo karena menduga kehilangan Marshanda memiliki kaitan dengan pembahasan yang ia bicarakan dalam podcast beberapa waktu lalu yang mereka lakukan.
Beberapa waktu lalu, dalam podcast milik Denny Sumargo tersebut, Marshanda memang diketahui sempat membahas soal firasat kematian yang akan ia alami, namun hal tersebut sudah terjadi cukup lama bukan baru-baru ini.
Hingga saat ini, Denny Sumargo tampak belum memberikan tanggapan apapun walau diberbagai postingan dan bahkan story Instagram sahabat Marshanda tersebut sudah menandai dirinya.
Kontributor: Maria
Berita Terkait
-
Marshanda Dikabarkan Sempat Hilang di Los Angeles, Publik Singgung Podcast Denny Sumargo: Kemarin Bahas Kematian
-
Marshanda Sudah Ditemukan?
-
Cewek Penjual HP Ini Nyanyikan Lagu Keisya Levronka untuk Tarik Pengunjung, Suaranya Luar Biasa
-
Berhati Malaikat! Dokter Diam-diam Bayar Tagihan Rumah Sakit Pasiennya, Langsung Kabur Waktu Tahu Mau Direkam
-
Viral Bocah Dilindas Mobil saat Pungut Bola di Selokan, Netizen: Bukan Mamaknya Tapi Ikut Ga Terima
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Ingin Makeup Natural Sehari-hari? Ini 5 Foundation Terbaik yang Wajib Dicoba
-
5 Bedak Tabur Terbaik untuk Kulit Berjerawat, Ringan dan Tidak Menyumbat Pori
-
Bulog Kalbar Tingkatkan Penyerapan Gabah di 2026, Stok Beras Dipastikan Aman
-
75 Persen Masjid di Indonesia Bermasalah dengan Pengeras Suara
-
Sejumlah Lahan di Pontianak Diduga Dibakar, BPBD Temukan Ini