SuaraKalbar.id - Nama Jan Ethes tentu sudah tak asing lagi ditelinga masyarakat yang merupakan salah satu cucu dari Presiden Joko Widodo.
Memasuki masa tahun ajaran baru, Jan Ethes akhirnya memulai pendidikan di Sekolah Dasar pada hari pertama di Focus Independent School yang berlokasi di Solo, Jawa Barat.
Kedatangan Jan Ethes di sekolahnya tersebut lantas ramai menarik perhatian publik dan viral di sosial media.
Lewat unggahan akun Instagram @rumpi_gosip yang turut mengunggah video kedatangan Jan Ethes ke sekolahnya tersebut, terlihat ia didampingi oleh sang ibu, Selvi Ananda.
Baca Juga: Sultan DIY Nonaktifkan 4 Pendidik SMAN 1 Banguntapan terkait Kasus Pemaksaan Jilbab
Selain itu, kedatangan Jan Ethes tampak dikawal secara ketat oleh para paspamres mengingat Jan Ethes merupakan seorang cucu pertama dari orang nomor 1 di Indonesia serta anak dari Walikota Surakarta, Gibran Rakabuming.
Tampak turun dari mobil hitam yang berada di posisi depan, Jan Ethes dan ibunya lantas turun sambil diikuti oleh para paspamres dengan dua mobil dibelakangnya.
Selain itu terlihat pula sebelumnya seorang guru dan beberapa awak media yang tampak sudah menunggu kedatangan Jan Ethes yang kemudian menyambutnya.
Dengan ramah, Selvi Ananda dan Jan Ethes tampak membungkuk memberikan salam kepada sang guru dan kemudian berbincang.
"Gemes!! Inilah moment Jan Ethes cucu Presiden Jokowi yang diantar orangtuanya ke sekolah pertama kali dengan pengawalan ketat paspamres," tulis @rumpi_gosip.
Lewat kolom komentar terlihat banyak netizen yang meramaikan unggahan tersebut dengan memberikan beberapa guyonan.
"Gak ada yang berani bully. Kalau berani langsung berhadapan dengan Paspampres," tawa @wira**
"Gak ke bayang gimana bingungnya (guru) cari cara marah pas Ethes gak bikin PR," tambah @novi**
"Ibu-ibu yang berasal sosialita langsung hening," tulis @lany**
Kontributor: Maria
Berita Terkait
-
El Barack Sekolah di Mana? Sudah Bisa Bikin Tarif Syuting Sendiri
-
Gibran Blusukan ke Puskesmas, Postur Tubuh Saat Sapa Warga Jadi Sorotan
-
Padu Padan OOTD Sporty ala Iriana Jokowi: Pakai Scarf sambil Tenteng Hermes Ratusan Juta
-
Janji Tinggal Janji? Jokowi Dulu Ingin Kawal IKN, Kini Serahkan ke Prabowo
-
Anies Baswedan Jauh-Jauh dari Jakarta demi Jadi Pembicara Tarawih UGM, Yang Dicari Malah Jokowi
Terpopuler
- PIK Tutup Jalan Akses Warga Sejak 2015, Menteri Nusron: Tanya Maruarar Sirait
- Honda PCX Jadi Korban Curanmor, Sistem Keyless Dipertanyakan
- Lolly Banjir Air Mata Penuh Haru saat Bertemu Adik-adiknya Lagi: Setiap Tahun Saya Tidak Pernah Tahu...
- Ketajaman Jairo Beerens: Bisa Geser Posisi Romeny, Struick hingga Jens Raven
- Tangis Indro Warkop Pecah Dengar Ucapan Anak Bungsu Dono Soal HKI: Ayah Kirim Uang Sekolah Walau Sudah Tiada!
Pilihan
-
Akhiri Piala Asia U-20 2025: Prestasi Timnas Indonesia U-20 Anjlok Dibanding Era STY
-
Bak Bumi dan Langit! Indra Sjafri Redup, Dua Orang Indonesia Ini Bersinar di Piala Asia U-20 2025
-
Megawati Hangestri Cetak 12 Poin, AI Peppers Tekuk Red Sparks 3-0
-
Pekerjaan Terakhir Brian Yuliarto, Mendikti Saintek Baru dengan Kekayaan Rp18 M
-
Sanken Tutup Pabrik di RI Juni 2025
Terkini
-
Papua Global Spices dalam BRI UMKM Expo (RT) 2025: Ingin Pala Diterima secara Luas di Pasar Dunia
-
Anggota DPRD Singkawang Terpilih yang Jadi Terpidana Kasus Pencabulan Anak Jalani Sidang Perdana
-
Program Makan Bergizi Gratis di Kalimantan Barat Meluas, Kini Sudah Mencapai 154 Sekolah
-
Pelaku Pembunuhan di Kapuas Hulu Diamuk Massa, Kini Dalam Kondisi Kritis
-
Heboh Perampokan Berawal dari COD Teman Kencan MiChat di Pontianak