SuaraKalbar.id - Seorang istri tengah viral di sosial media usai videonya dimarah oleh sang suami karena menghabiskan uang sejumlah Rp 1 juta rupiah untuk belanja kebutuhan pokok selama sebulan.
Lewat video yang beredar, terlihat sang istri yang duduk dilantai tengah membersihkan kulkas dengan wajah memelas sambil mendengarkan bentakan sang suami yang memarahinya.
Sang suami tampak sangat marah mengetahui istrinya menghabiskan uang hingga jutaan rupiah sambil menunjukkan nota belanjaan yang tergeletak disekitar belanjaan yang dibelinya.
"Bulanan? satu tahun ke depan ini, satu tahun ini! jangan ada belanja lagi ini, hebat kali kau ya!" Bentak sang suami lengkap dengan logat Medan sambil terus merekam istrinya.
Baca Juga: Kapolri Bakal Umumkan Tersangka Baru Kematian Brigadir J Sore Ini, Irjen Ferdy Sambo?
Masih berusaha tetap sabar walau tampak kecewa dengan bentaka sang suami, perempuan tersebut tetap meneruskan membersihkan kulkas dengan sesekali menjawab perkataan suaminya.
"Nantikan untuk lambung kau juga," ucap sang istri sabar.
Video tersebut lantas viral dan beredar diberbagai sosial media hingga Facebook dan Twitter yang akhirnya turut memancing perhatian publik.
Namun, setelah ditelusuri ternyata video tersebut bersumber dari akun TikTok @milangusti10 yang merupakan akun pribadi milik pasangan suami istri tersebut.
Video itu akhirnya diketahui settingan karena pasangan suami istri tersebut kerap kali membuat berbagai konten berdua dengan ciri khas mereka yang senang bertengkar dan saling marah serta pada video tersebut juga ternyata diberi judul "Prank marahin Mila belanja jutaan".
Baca Juga: LPSK Datangi Bareskrim terkait Permohonan Justice Collaborator Bharada E
Namun meskipun demikian, banyak netizen Twitter pada akun @AREAJULID yang cukup kecewa dan mengecam pasangan tersebut karena menilai konten yang mereka buat terlalu berlebihan.
"Katanya ini cuma konten, tapi tetep aja gak ada adab kontenin marah-marah ke istri. Mana diliat banyak orang pula. Orang mah berusaha menghargai istri di depan orang, lah ini...," kecewa @bill**
"Kontennya sampah deh, unfaedah banget, negatif isinya," tambah @wntr**
"Katanya ini cuman konten, tapi masuknya bukan konten hiburan apalagi edukasi yang ada konten GUOBLOK," marah @thep**
Kontributor: Maria
Berita Terkait
-
Jejak 'Dosa' Bareng Maria Eva Diungkit Lagi, Kasus Video Syur Elite Golkar Yahya Zaini Pernah jadi Skripsi Mahasiswa UI
-
Contoh Surat Izin Suami untuk Petugas Haji 2025 Sesuai Standar Kemenag
-
Bocor Tanggal Pernikahan Febby Rastanty dan Drajad Djumantara
-
Febby Rastanty Bakal Dapat Tunjangan Sebesar Ini usai Resmi Jadi Istri Polisi, Rutin Dikasih setiap Bulan!
-
Kenapa Send The Song Error Tidak Bisa Dibuka? Jangan Bingung, Ini Solusinya
Tag
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
Terkini
-
Dramatis! Lansia Hilang 3 Hari di Desa Pak Utan Bengkayang, Korban Ditemukan dalam Kondisi Lemas
-
Gempa Magnitudo 2,5 Guncang Kendawangan, Kabupaten Ketapang
-
Polda Kalbar Gerebek Kampung Beting, Ungkap Sarang Judi Online dan Pengguna Narkoba
-
BRI Fellowship Journalism 2025 Diapresiasi Dewan Pers
-
Kalbar Terima Hibah Rp1 Triliun dari Green Climate Fund untuk Pelestarian Hutan