SuaraKalbar.id - Peristiwa dugaan pelecehan seksual yang dialami karyawati PT Kawan Lama Group pada Juli 2022 lalu mendapatkan perhatian dari Hotman Paris Hutapea.
Melalui akun instagramnya, Hotman Paris menyatakan siap untuk memberikan pendampingan hukum.
"Hotman siap bantu legal action kalau mau," kata Hotman melalui unggahan instagram @hotmanparisofficial, Senin.
Menyambut tawaran tersebut, karyawati PT Kawan Lama Group berinisial RF itu menerima tawaran Hotman Paris menjadi tim pembela hukum untuk menangani dugaan kasus pelecehan seksual tersebut.
"Kalau Bang Hotman lihat video ini saya menerima tawaran bang Hotman berikan," kata suami RF, RP saat ditemui di Mapolres Metro Jakarta Barat, Senin.
Setelah unggahan itu, RP mengaku sudah mencoba menghubungi Hotman Paris secara langsung.
"Karena secara paralel kami juga sudah menghubungi beliau. Namun belum mendapatkan jawaban," kata RP.
Sebelumnya, peristiwa dugaan pelecehan seksual itu terjadi saat RF selaku karyawan di PT Kawan Lama Group diminta sebagai model untuk foto produk perusahaan.
Saat selesai mengganti pakaian untuk sesi foto, salah satu bagian tubuh RF tampak terbuka karena baju yang kurang tertutup.
Baca Juga: Hotman Paris Unggah DJ Alan Walker Saat Main di Bali
Bagian tubuh itulah yang difoto oleh salah satu orang yang diduga karyawan PT Kawan Lama. Foto tersebut pun disebar ke grup WhatsApp yang berisi pegawai PT Kawan Lama.
Berita Terkait
-
Paula Verhoeven Sakit Kritis Apa? Disebut Pemicu Cerai, Kondisi Terkini Diumbar Pengacara Baim Wong
-
DPR Kecam Aksi Pelecehan Terjadi di KRL: Negara Wajib Hadir
-
Hotman Paris Kuliti Kejanggalan Paula Verhoeven yang Terbukti Selingkuh: 38 Tahun Jadi Pengacara...
-
6 Fakta Dokter di Malang Diduga Lecehkan Pasien, Kini Dinonaktifkan dari RS
-
Paula Verhoeven Minta Bantuan Hotman Paris, Ngaku Disudutkan dan Dibuat Malu Se-Indonesia
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Bye-bye Ribet, BRImo Kini Bilingual, Atur Bahasa Makin Mudah
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!