SuaraKalbar.id - Penampilan Baskara Putra atau yang lebih dikenal sebagai Hindia 'hipnotis' para penonton konser ke-5 Collabonation Tour di Rumah Radakng, Kota Pontianak, Kalimantan Barat (31/8).
Hal tersebut ditunjukkan dari antusiasnya para penonton saat ikut bernyanyi ketika Hindia Mulai hadir di atas panggung.
Bahkan, saat mencoba beristirahat sejenak untuk mencoba memperkenalkan beberapa orang dibalik Hindia yang hadir diatas panggung bersamanya, suara penonton tampak bergemuruh kegirangan memanggil Hindia.
Mendengar antusias penonton, Hindia kemudian bertanya apa yang diinginkan para penonton yang ternyata merasa haus dan meminta Hindia untuk membagi dan melempar air minum miliknya.
Baca Juga: Catat dan Jangan Lupa Jadwalnya, TREASURE Umumkan akan Menggelar Konser November 2022
"Hah apa? Oh minta air?" Tanya Hindia kepada para penonton.
Dengan spontan mendengar permintaan para penonton, Hindia kemudian melempar sejumlah air mineral dengan kemasan botol plastik yang masih tersegel ke arah para penonton yang terbagi pada sayap kanan dan kiri.
Penonton yang melihat Hindia melempar minuman, semakin terbakar semangat berlomba-lomba untuk mendapatkan botol minuman tersebut.
Hindia sendiri tampak dibuat cukup terpukau dengan antusias penonton hingga membuatnya menyeletuk bahwa penonton tersebut mengingatkannya pada ikan koi yang selalu bergerombol ketika diberi makan.
"Kayak ngasi makan koi," celetuk Hindia tersenyum.
Baca Juga: NOAH Siap Gelar Konser Dekade X perience Perayaan 10 Tahun Berkarier
Tak hanya itu, Hindia juga menyebutkan moment tersebut mengingatkannya dengan kinbordus Tristan Juliano yang merupakan rekannya pada grup band Lomba Sihir.
Berita Terkait
-
Doyoung NCT Umumkan Comeback Solo dan Konser Terbaru Bulan Juni Depan
-
Prediksi Setlist Konser J-Hope di Jakarta, Ada Lagu-Lagu BTS
-
FOMO tapi Hemat: Rahasia Gen Z Bisa Nonton Coachella Meski Dompet Pas-pasan
-
Gelar Konser di Stadion Madya GBK, DAY6 Bakal Sapa Fans dengan Kereta
-
MY FIRST STORY - Siap Gelar Konser Perdana di Indonesia di Tennis Indoor Senayan
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!
-
Saldo DANA Gratis Masih Tersedia! Segera Klaim Melalui Dana Kaget Hari Ini
-
Raih Euromoney Private Banking Awards 2025, BRI Terapkan Strategi Investasi Adaptif
-
Ibu Tiri Divonis 20 Tahun Penjara Atas Kematian Nizam: Keluarga Kecewa!
-
Berdayakan Kaum Perempuan, Klasterkuhidupku BRI Tenun Ulos Ini Berjaya Sampai California