SuaraKalbar.id - Viral sebuah video yang menunjukkan beberapa orang murid tampak menjaga dan mengunci pagar sekolah Agar para guru dan staf sekolah yang terlambat tidak bisa masuk (15/09/22).
Lewat video yang turut dibagikan oleh akun Instagram @lambegosiip, terlihat dua orang guru masih lengkap dengan jaket dan motornya karena baru datang tengah menunggu di depan pagar.
Dari balik pagar, terlihat beberapa siswa tengah menjaga pagar tak memperbolehkan para guru tersebut untuk masuk.
Dalam keterangannya yang dituliskan pada video tersebut, para guru itu terpaksa harus menunggu di luar sekolah karena mereka terlambat memasuki sekolah.
Tak hanya guru, tampak pula beberapa siswa dan staff sekolah yang mendapatkan perlakuan yang sama.
"Difoto dan dicatat nama guru-guru dan pegawai yang datang terlambat serta ditanyain alasan keterlambatannya," tulis sang pemilik video.
Diketahui para guru tersebut tak akan dibukakan pintu selama pembiasaan pagi berakhir, akibatnya netizen yang melihat video tersebut lantas memuji sikap sekolah yang dinilai adil dalam memperlakukan orang-orang yang ada di dalam sekolah.
"Bagus, ini perlu ditiru buat sekolah-sekolah di seluruh Indonesia," ketik @non**
"Biar adil bagi seluruh masyarakat sekolah ya," tulis @nin**
Baca Juga: Ogah Tanggapi Laporan Firdaus Oiwobo, Gus Miftah: Itu Halu Saja, Enggak Perlu Ditanggapi
"Setuju, disiplin berlaku untuk semua warga sekolah tanpa kecuali itu namanya adil," tambah @nia**
Kontributor: Maria
Berita Terkait
-
Ogah Tanggapi Laporan Firdaus Oiwobo, Gus Miftah: Itu Halu Saja, Enggak Perlu Ditanggapi
-
Sederet Kegiatan Warga Binaan di Penjara, Aktivitas Hari Minggu Jadi Sorotan
-
Buntut Video Intruksi 'Lawan DPR', Selain Siap Panggil Jenderal Dudung, MKD: Jangan Sampai Meresahkan
-
Pimpin Khatam Qur'an, Seorang Ustadzah Tutup Usia, Warganet: Terimalah Amal Ibadah Beliau
-
KSAD Dudung Ajak Prajurit TNI Tanggapi Pernyataan Effendi Simbolon, Pengamat Militer: Bahaya, Melanggar Aturan
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Dari Desa untuk Negeri: Wenny Hadirkan Layanan Keuangan Modern Lewat AgenBRILink Mulya Motor
-
BRI Perkuat Sektor Produktif UMKM dengan Penyaluran KUR
-
4 Pejabat KPU Karimun Ditetapkan Jadi Tersangka Korupsi Dana Hibah
-
Kepala Patung Soekarno di Indramayu Miring gegara Tertimpa Tenda
-
Pawai Cap Go Meh 2026 di Pontianak Digelar Setelah Salat Tarawih