SuaraKalbar.id - Setelah beberapa waktu lalu mewakili seorang dukun menjadi pengacara hukum dengan mempolisikan beberapa artis, nama Firdaus Oiwobo tampaknya mulai naik daun.
Saat diundang dan diwawancarai beberapa media dan stasiun televisi, Firdaus tampak banyak membeberkan profesi aslinya kepada publik.
Begitu banyak profesi yang dipublikasikan oleh Firdaus, nampaknya membuat beberapa publik kemudian membuat kompilasi video pengakuan Firdaus yang menyebutkan berbagai profesi dan gelar yang ia miliki.
Lewat unggahan video yang turut dibagikan oleh akun Twitter @hitlermalang, terlihat berbagai jenis profesi yang disebut Firdaus mulai dari bergelar pengamen, figuran publik, wartawan, artis, ketua organisasi hingga mengaku sebagai cucu Sultan.
Baca Juga: ICW Sayangkan Keputusan Mantan Jubir KPK Bela Istri Ferdy Sambo
“Saya pengamen, saya lawyer, saya ini ketua umum organisasi, saya anak kaki lima, gua sampe sekarang masih tercatat sebagai ketua umum wartawan, saya rocker, saya juga public figure, saya vokalis juga, saya cucunya Sultan, saya ketua umum LSM KPK...,” ucap Firdaus dalam berbagai video.
Menanggapi hal tersebut, sang pemilik akun tampak turut memberikan sindiran lewat unggahannya dengan menyebutkan Firdaus adalah sosok pria yang berkesan.
“Cowok cool itu banyak gelarnya,” tulis sang pemilik akun.
Unggahan tersebut lantas ramai dan menarik perhatian banyak netizen Twitter lainnya, tak sedikit netizen yang tampak mengejek Firdaus karena dirinya terlihat percaya diri di ruang publik mengakui memiliki berbagai gelar yang berbeda-beda.
“Orang ini emang hiburan banget. Nyimak dia ngomong kayak lagi dengerin legenda asal usul Sabang sampai Merauke, seru,” tulis @lly****
Baca Juga: Seorang ASN Kabupaten Karawang Jadi Tersangka Kasus Penculikan dan Penganiayaan Wartawan
“Pengamen, lawyer, ketum organisasi, anak kaki lima, wartawan, rocker, ketum wartawan, public figure, musisi vokalis, habib, cucu Sultan, ketum LSM.. AJAIB!” seru @si_****
- 1
- 2
Berita Terkait
-
ICW Sayangkan Keputusan Mantan Jubir KPK Bela Istri Ferdy Sambo
-
Seorang ASN Kabupaten Karawang Jadi Tersangka Kasus Penculikan dan Penganiayaan Wartawan
-
Menguap Saat Salat Membuat Batal? Ini Penjelasan Habib Muhammad Al-Muthohar
-
Viral Video Roy Kiyoshi Sempat Terawang Rizky Billar Tak Setia dengan Lesti Kejora
-
Dugaan KDRT Rizky Billar Membanting dan Mencekik Lesti Kejora, Warganet Dukung Pisah
Terpopuler
- 8 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe MPV Mei 2025: 7-Seater Harga Mulai Rp30 Jutaan, Pajak Miring
- Rekomendasi 5 Mobil Bekas Murah Meriah untuk Ibu Muda yang Super Aktif! Mulai 65 Jutaan
- 3 Pihak Blak-blakan Beri Dukungan untuk Yuran Fernandes, Komdis PSSI Revisi Hukuman
- Olla Ramlan Resmi Umumkan Lepas Hijab: Pilihan Terbaik Bukan yang Bikin Kita Nyaman
- 9 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Minimal 6000 mAh, Kuat Berhari-bari Tanpa Powerbank
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Semen Padang Imbang, Dua Degradasi Ditentukan di Pekan Terakhir!
-
Pantas Dipanggil ke Timnas Indonesia, Patrick Kluivert Kirim Whatsapp Ini ke Ramadhan Sananta
-
BREAKING NEWS! Kaesang Pangarep Kirim Isyarat Tinggalkan Persis Solo
-
Danantara Mau Suntik Modal ke Garuda Indonesia yang 'Tergelincir' Rugi Rp1,2 Triliun
-
5 Pilihan HP Murah RAM Besar: Kamera 50 MP ke Atas, Baterai Tahan Lama
Terkini
-
Desa BRILiaN Hargobinangun Kelola Sampah Digital dan Pariwisata, UMKM Tumbuh Bersama BRI
-
SPMB 2025 Kota Pontianak, Ini Daftar Sekolah yang Buka Jalur Domisili untuk Siswa Luar Kota
-
Kalbar Akan Bentuk 2.038 Koperasi Merah Putih, Ini Syarat Untuk Jadi Anggota dan Raih Manfaatnya!
-
Pengundian Dilakukan Transparan, Para Pemenang Menerima Hadiah BRImo FSTVL 2024
-
Mengungkap Sejarah Suku Dayak, Dari Rumah Panjang Hingga Mitos Panglima Burung