SuaraKalbar.id - Seorang pria bernama Aleh alias Lakis berusia 60 tahun dinyatakan hilang saat mencari ikan sendirian di Sungai Lubuk Batu, Kecamatan Simpang Hilir Kabupaten Kayong Utara, Kalimantan Barat, pada Rabu, (26/08).
Danpos Basarnas Kayong Utara, Akhiar mengatakan, korban yang merupakan seorang nelayan itu berangkat mencari ikan sejak Rabu (26/20/2022) subuh.
"Pada tanggal 26 Oktober 2022 jam 05:00 WIB, korban menggunakan sampan berangkat mencari ikan ke sungai seorang diri namun hingga saat ini korban belum kembali ke rumah" katanya, Kamis (27/10/2022).
Tim gabungan terdiri Basarnas, Polisi dan masyarakat telah melakukan pencarian namun belum membuahkan hasil.
Baca Juga: Geger, Seorang Warga Terentang Kubu Raya Ditemukan Tewas Membusuk di Dalam Kamar Mandi Rumahnya
Pada hari kedua, Tim Basarnas akan melakukan pencarian lebih luas di sepanjang sungai yang selama ini menjadi tempat nelayan setempat untuk mencari ikan tersebut.
"Kita telah berkoordinasi dengan keluarga korban dan masyarakat setempat untuk mendapatkan informasi dan petunjuk terhadap korban agar memudahkan kita dalam melakukan pencarian" kata dia.
Dengan menggunakan Rescue Car D-Max tim SAR membawa perlengkapab 1 set Rubber Boat, APD Water Rescue, APD Covid 19, navigasi, alat Komunikasi, peralatan medis dan peralatan selam. (Antara)
Berita Terkait
-
Ulasan Buku Ikan Selais dan Kuah Batu: Kisah Persahabatan Manusia dan Ikan
-
Kabar Gembira! UMK Kalimantan Barat 2025 Dipastikan Naik: Tembus Rp 3,5 Juta?
-
Petani dan Nelayan Kontributor Pembangunan, Ombudsman: Perlindungan BPJS Ketenagakerjaan Sangat Penting
-
NasDem Dukung Kebijakan Prabowo Menghapus Kredit Macet Pelaku UMKM, Petani, dan Nelayan
-
Sungai Ciujung Tercemar, Yandri Susanto Sebut Ratusan Ribu Jiwa di 4 Kecamatan Terdampak
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Dirut BRI Dinobatkan Sebagai The Best CEO untuk Most Expansive Sustainable Financing Activities
-
Polda Kalbar Perketat Pengawasan Politik Uang Jelang Pilkada Serentak 2024
-
Golkar Kalbar Gelar Sayembara Tangkap Pelaku Politik Uang di Pilgub 2024
-
Kebakaran Hebat Melanda Pasar Melati di Kubu Raya, 8 Kios Hangus Terbakar
-
Kenapa Samsung S24 Ultra Mahal?