Scroll untuk membaca artikel
Denada S Putri
Minggu, 13 November 2022 | 18:00 WIB
Deddy Corbuzier kesal anak perempuannya terima pelecehan lewat DM Instagram. [Instagram/@mastercorbuzier]

Banyak yg komen ‘yang salah bapaknya kenapa hujat anaknya?’Well..... Aku pikir itu cara karma bekerja? Dia hujat seorang anak, baliknya bukan ke dia, tapi anaknya. Itulah kenapa orang tua harus hati-hati dengan perkataannya terhadap anak orang lain,” tambah @rub****

Sebelumnya, untuk diketahui permasalahan Deddy Corbuzier dan Meyden berawal dari persoalan Meyden yang meminta kepada Deddy untuk tidak menayangkan video podcast yang sebelumnya telah direkam bersama Agung Karmatology. Alasannya, karena dinilai memojokan Meyden.

Namun, ternyata permasalahan tersebut menjadi semakin rumit usai Deddy dan Agung membuat rekaman ulang tanpa Meyden namun beberapa kali kerap terekam menyindir perempuan tersebut.

Kontributor: Maria

Baca Juga: Deddy Corbuzier Seret Nama Kiky Saputri di Kasus BTR Meyden, Ada Apa?

Load More