SuaraKalbar.id - Seorang pria berinisial H (40) tewas usai motor yang dikendarainya menabrak bagian belakang Dump truk yang terparkir di Jalan Raya Sui Kakap Pal VIII depan Komplek Pal Mas, Desa Pal Sembilan, Kecamatan Sungai Sungai Kakap, Kabupaten Kubu Raya, pada Selasa (9/5/23) siang.
Sejumlah saksi mata mengungkapkan bahwa korban mengendarai motor miliknya dengan kecepatan tinggi dari arah Pontianak menuju Sungai Kakap.
Selanjutnya motor yang dikendarai korban menabrak bagian belakang Dump Truk yang terparkir di kiri jalan.
Adapun supir Dump Truk yang mengangkut tanah tersebut saat itu hendak memasang terpal di bag truk.
Kasat Lantas Polres Kubu Raya, Iptu Apit Junaedi mengatakan akibat peristiwa tersebut korban mengalami luka di bagian kepala dan mengalami pendarahan di hidung.
Korban sempat dibawa ke rumah sakit Kota Pontianak namun nyawanya tak tertolong hingga dinyatakan meninggal dunia oleh tim medis.
"Pihak keluarga korban sudah dihubungi dan barang bukti sudah kita geser ke Polsek Sungai Kakap, untuk sopir dump truk tidak mengalami luka," ujar Apit Selasa.
Berita Terkait
-
Sempat Terdengar Ledakan, Gardu Listrik di Kantor Telkom Pondok Indah Lestari Kubu Raya Terbakar
-
Jurus Jasa Raharja Tingkatkan Layanan Santunan
-
Ira Riswana Jamin Putranya Tak Lari Jika Ditetapkan Tersangka Kasus Kecelakaan Maut
-
Kecelakaan di Jalinbar Pringsewu, Dua Pelajar SMP Meninggal Dunia
-
Ganjar Pranowo Datangi Rumah Keluarga Korban Kecelakaan Kerja di Kantor Pemprov Jateng
Terpopuler
- Owner Bake n Grind Terancam Penjara Hingga 5 Tahun Akibat Pasal Berlapis
- Promo Super Hemat di Superindo, Cek Katalog Promo Sekarang
- Tahu-Tahu Mau Nikah Besok, Perbedaan Usia Amanda Manopo dan Kenny Austin Jadi Sorotan
- 5 Fakta Viral Kakek 74 Tahun Nikahi Gadis 24 Tahun, Maharnya Rp 3 Miliar!
- 7 Fakta Pembunuhan Sadis Dina Oktaviani: Pelaku Rekan Kerja, Terancam Hukuman Mati
Pilihan
-
Cuma Satu Pemain di Skuad Timnas Indonesia Sekarang yang Pernah Bobol Gawang Irak
-
4 Rekomendasi HP Murah dengan MediaTek Dimensity 7300, Performa Gaming Ngebut Mulai dari 2 Jutaan
-
Tarif Transjakarta Naik Imbas Pemangkasan Dana Transfer Pemerintah Pusat?
-
Stop Lakukan Ini! 5 Kebiasaan Buruk yang Diam-diam Menguras Gaji UMR-mu
-
Pelaku Ritel Wajib Tahu Strategi AI dari Indosat untuk Dominasi Pasar
Terkini
-
Dukung Perekonomian Desa Sioban Kepulauan Mentawai, Sosok Ini Masuk Kelas AgenBRILink Juragan BRI
-
Adik Jusuf Kalla Tersangka, Berapa Kerugian Negara di Proyek PLTU Kalbar?
-
Surabaya Heboh! Consumer BRI Expo Tawarkan KPR Super Ringan
-
Dukung Akses Keuangan Merata, BRI Andalkan 1 Juta AgenBRILink dengan Transaksi Rp1.145 Triliun
-
Hadir di Medan, Regional Treasury Team BRI Tawarkan Solusi Keuangan Lengkap bagi Dunia Usaha