Tak hanya itu, beberapa pengguna lonja terkadang memberikan ujung senjata ini cairan racun agar lebih mematikan.
3. Mandau
Mandau dikenal sebagai senjata khas suku Dayak yang hidup di Pulau Kalimantan.
Pada dasarnya sebilah mandau terdiri dari 3 bagian, yaitu pertama bagian pegangan yang disebut Hulu/pulang yang terbuat dari tanduk rusa, kerbau atau kayu pilihan yang diukir menyerupai kepala burung.
Bentuk dan ukiran pada gagang senjata ini juga dapat membedakan tempat asal mandau dibuat, suku, serta status sosial pemiliknya.
Pada bagian kedua yaitu sarung mandau yang disebut kumpang biasanya terbuat dari lempengan kayu tipis. Bagian atas dilapisi tulang berbentuk gelang. Bagian tengah dan bawah dililit dengan anyaman rotan sebagai penguat apitan.
Pada bagian ketiga yaitu bilah mandau yang terbuat dari lempengan besi mantikei, berbentuk panjang, berujung lancip, dengan ukuran lebar yang berbeda antara sisi runcing dan pangkalnya.
Salah satu sisi mata bilahnya diasah tajam, sedangkan sisi lainnya dibiarkan sedikit tebal dan tumpul.
Sebagai senjata, mandau juga diyakini oleh masyarakat Dayak memiliki kekuatan gaib. Konon, bila terjadi kondisi tertentu, mandau ini bisa terbang untuk memenggal kepala musuh yang dikenal sebagai mandau terbang.
Baca Juga: 4 Hal yang Sebaiknya Dipahami tentang Perlengkapan Senjata di PUBG Mobile
Mandau sempat populer karena diyakini pemiliknya tak akan terlihat namun bisa melukai musuh sehingga dijuluki sebagai mandau terbang.
4. Dohong
Dohong atau duhung merupakan senjata tajam mirip seperti parang diperkirakan berkembang di Kalimantan Tengah.
Meskipun sudah tidak lagu populer sejak ditemukannya Mandau, dohong tetap memiliki tempat tersendiri di hati para tokoh Dayak.
Dohong diyakini sebagai senjata tajam pertama Suku Dayak dan menjadi cikal bakal kelahiran senjata tajam lainnya.
Tidak seperti parang pada umumnya, dohong memiliki bentuk simetris di kedua sisi. Senjata ini juga memiliki bagian tajam di kedua sisi bilahnya. Jika diperhatikan, bentuk dohong menyerupai mata tombak yang diberi gagang.
Berita Terkait
-
4 Rekomendasi Kedai Kopi Pilihan Anak Muda Pontianak Harga Bersahabat!
-
5 Fakta Santriwati Magetan Bawa Senjata Laras Panjang: Buat Konsentrasi Hafal Al Quran
-
Temuan KontraS: Bripda Ignatius Tewas Ditembak karena Tolak Ajakan Senior Bisnis Senjata Api Ilegal
-
4 Hal yang Sebaiknya Dipahami tentang Flare Gun di Game PUBG Mobile
-
4 Hal yang Sebaiknya Dipahami tentang Perlengkapan Senjata di PUBG Mobile
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
HUT ke 68 Bank Sumsel Babel, Jajan Cuma Rp68 Pakai QRIS BSB Mobile
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
Terkini
-
BRI Pertimbangkan Buyback untuk Perkuat Nilai dan Kinerja Berkelanjutan
-
BRI Dorong Ekonomi Hijau Lewat Pameran Tanaman Hias Internasional FLOII Expo 2025
-
BRI Hadirkan Semangat Baru di USS 2025: The Name Got Shorter, The Vision Got Bigger
-
BRImo Makin Gacor, Transaksi Tembus Rp.5000 Triliun
-
KUR BRI: Bukan Sekadar Pinjaman, Tapi Katalis Ekonomi Rakyat