SuaraKalbar.id - Viral warga temukan dua ekor babi berkeliaran di atas Jembatan Kapuas 2, Kecamatan Sungai Raya, Kabupaten Kubu Raya pada Kamis (31/08) subuh hari.
Dua ekor babi tersebut direkam warga dan dibagikan di sosial media, salah satunya pada akun Instagram @pontianak_infomedia.
Dalam unggahan tersebut, terlihat seekor babi tampak berdiam diri di bahu jalan sambil terus mengendus sekitarnya.
“Babi guys. Nih babi jatuh di jembatan tol nih,” ucap seorang pria dalam unggahan tersebut.
Baca Juga: Viral Siswa SDIT Al-Hikmah di Blitar Salat Jemaah di Gerbong Kereta Api Tuai Perdebatan Warganet
Babi yang berukuran sedang tersebut diduga tejatuh dari atas mobil saat tengah diangkut.
“Kemungkinan tercecer oleh yang bawa. Mudah-mudahan segera ketemu pemiliknya,” tulis keterangan dalam unggahan tersebut.
Video tersebut lantas viral bahkan telah dilihat sebanyak lebih dari 22 ribu kali oleh pengguna. Lewat kolom komentar, tak sedikit netizen yang membuat candaan terkait kemunculan babi tersebut.
“Wah sebesar itu pas jatuh dari pick up gak bunyi ‘gedebukkk’ kah,” tawa @mak****
“Kalau ayam yang jatuh mungkin supir gak sadar, ini sebesar badak tercecer supir gak sadar, fix hilang kesadaran udah supirnya,” tulis @agu****
Baca Juga: Sosok Endang, Guru Bahasa Inggris yang Nekat Gunduli 19 Siswi SMP di Lamongan
“Tangkap minn juall,” tambah @emm****
Berita Terkait
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
7 Makanan Khas Indonesia di Peringkat 50 Street Food Terbaik Dunia Versi TasteAtlas, Ingin Mencoba?
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
-
Pasien Speak Up tentang Kelakuan Oknum Dokter Nambah Lagi, Kali ini Terjadi di Malang
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!
-
Saldo DANA Gratis Masih Tersedia! Segera Klaim Melalui Dana Kaget Hari Ini
-
Raih Euromoney Private Banking Awards 2025, BRI Terapkan Strategi Investasi Adaptif
-
Ibu Tiri Divonis 20 Tahun Penjara Atas Kematian Nizam: Keluarga Kecewa!
-
Berdayakan Kaum Perempuan, Klasterkuhidupku BRI Tenun Ulos Ini Berjaya Sampai California