SuaraKalbar.id - Perayaan hari raya Natal tinggal menghitung jari lagi. Biasanya, dalam menyambut natal umat Kristiani kerap mengabadikan momen dan membagikannya di akun sosial, salah satunya Instagram.
Dalam memeriahkan natal dengan mengunggah momen di Instagram story, menambahkan lagu dalam tiap momen yang dibagikan tentu akan lebih menarik.
Berikut 5 rekomendasi lagu natal dan makanya yang cocok digunakan sebagai pendamping unggahan di Instagram story:
1. All I Want for Christmas Is You
Lagu ini dipopulerkan oleh Mariah Carey. Lagu ini memiliki makna mengenai penyanyinya yang tak peduli akan hadiah dalam bentuk barang namun lebih menginginkan orang-orang yang ia sayangi untuk menemani dan menghabiskan waktu bersama saat natal.
2. Rockin’ Around The Christmas Tree
Lagu ini dipopulerkan oleh Brenda Lee sejak tahun 2018 dan kerap digunakan sebagai backround music pada acara televisi dan film-film bertema natal. Dalam pemaknaannya, lagu ini berisi ajakan untuk bersenang-senang dalam merayakan hari natal dan liburan panjang.
3. Holly Jolly Christmas
Lagu yang dinyanyikan oleh Michael Buble ini pertama kali dipopulerkan oleh Burl Ives pada tahun 1964. Makna lagu ini sendiri berisi ucapan untuk merayakan natal dengan sukacita dalam keadaan apapun dan bersama siapapun.
Baca Juga: Bikin Pedagang Rugi! Harga Ayam di Pontianak Naik 25% Jelang Nataru
4. Last Christmas
Berita Terkait
-
4 Lagu Ciptaan Denny Chasmala: Lahirkan Para Bintang, tapi Cuma Dapat Royalti Rp5,2 Juta
-
Kai EXO Siap Sambut Musim Panas di Teaser Video Musik Lagu 'Adult Swim'
-
Beda Jauh dari Melly Goeslaw, Keluhan Denny Chasmala Usai Dapat Royalti Cuma Rp 5,2 Juta
-
Cara Menambahkan Lagu di Status WhatsApp, Makin Mirip Instagram
-
Terinspirasi dari Kondisi Indonesia, Sule Kenalkan Lagu 'Hey Kamu'
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Penghargaan The Asset Triple A: BRI Jadi Pemenang Best Issuer for Sustainable Finance
-
10 Wisata di Kalimantan Barat yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran
-
Detik-Detik Perkelahian Maut di Sungai Rengas yang Membuat Pemuda 24 Tahun Meregang Nyawa
-
Tips Menjaga Konsistensi Ibadah Setelah Ramadan dan Pentingnya Puasa Syawal
-
BRImo Hadirkan Kemudahan Transaksi Digital Sepanjang Libur Lebaran 2025