SuaraKalbar.id - Viral seorang istri sah yang tengah hamil dua bulan labrak suami bersama pelakornya di sebuah hotel yang berlokasi di Pontianak, Kalimantan Barat.
Kejadian tersebut diketahui terjadi pada Selasa (16/01/2024) pagi.
Dalam unggahan yang dibagikan oleh akun Instagram @liputanpontianak, diketahui sang istri sah yang tinggal di Mempawah rela mendatangi suaminya di Pontianak.
Awalnya, sang istri bersama beberapa rekannya tampak mengendap-endap masuk ke dalam sebuah hotel.
Tiba di depan pintu kamar yang diduga ditinggali oleh suaminya bersama perempuan lain, sang istri tampak mengetuk pintu tanpa berkata-kata.
Tak beberapa lama, pintu tersebut tampak dibuka oleh seorang wanita dan segera membuat sang istri kemudian mendorong pintu dengan paksa dan menyudutkan wanita tersebut.
Tak disangka, dalam kamar hotel tersebut benar terdapat suaminya yang tengah tertidur di ranjang, sedangkan sang pelakor hanya menggunakan sehelai handuk.
Tak dapat menahan emosinya, sang istri kemudian tampak menyerang pelakor dengan terus melontarkan berbagai kata-kata makian.
"Kasian istri ini, tengah hamil dua bulan rela datang dari Kabupaten Mempawah - Kota Pontianak untuk cari suaminya yang ternyata sedang menginap di sebuah hotel di Kota Pontianak bersama wanita lain," tulis keterangan dalam unggahan tersebut.
Netizen yang menyaksikan unggahan tersebut lantas senang dan mendukung aksi yang dilakukan oleh istri sah. Selain itu ada pula netizen yang dibuat ikut geram oleh perbuatan sang suami.
Berita Terkait
-
Sosok Desiree Tarigan, Mantan Istri Hotma Sitompul Pemilik Toko Kue Mamitoko
-
Dituduhkan Hakim ke Paula Verhoeven, Apa Ciri-Ciri Istri Nusyuz dalam Islam?
-
Apa Pekerjaan Nico Surya? Diduga Terseret Kasus Perselingkuhan Paula Verhoeven-Baim Wong
-
Revolusi Makan Siang Sekolah: Saat Dapur Hotel Kasih Jawab Masalah Gizi Anak
-
Apa Itu Nafkah Iddah Mut'ah Madhiyah? Paula Verhoeven Gagal Dapat Rp3,4 M Usai Terbukti Selingkuh
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Bye-bye Ribet, BRImo Kini Bilingual, Atur Bahasa Makin Mudah
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!