Selain itu, normalisasi sungai sepanjang 25 kilometer juga menjadi bagian dari strategi pengendalian banjir hingga tahun 2024. Langkah ini dilakukan untuk memperlancar aliran air serta mengatasi bottleneck—penyempitan aliran air akibat gorong-gorong jembatan dan jalan provinsi yang selama ini menjadi penyebab utama banjir di wilayah IKN.
"Penyebab banjir selama ini di wilayah IKN antara lain curah hujan tinggi, pengaruh pasang surut air laut, bottleneck pada gorong-gorong jembatan dan jalan provinsi, serta kondisi topografi cenderung datar," jelas Harya.
Pihaknya juga mengidentifikasi bahwa banjir tahunan yang terjadi 2-3 kali di lima sungai di Kecamatan Sepaku kerap berdampak pada permukiman warga serta jalan protokol. Oleh karena itu, langkah strategis seperti peninggian tanggul sungai dan pembangunan bendungan menjadi bagian dari solusi jangka panjang.
Kesimpulan
Klaim bahwa Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP) IKN mengalami banjir adalah hoaks. Video yang beredar merupakan hasil rekayasa menggunakan teknologi AI dan tidak mencerminkan kondisi sebenarnya di IKN.
Masyarakat diimbau untuk lebih berhati-hati dalam menerima dan menyebarkan informasi serta selalu memverifikasi kebenaran berita melalui sumber resmi guna menghindari misinformasi yang dapat menyesatkan opini publik.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: Menag Gunakan Uang Zakat dan Infak untuk Masjid di IKN
-
Tulisan 'Loren Ipsum Dolor Amet' di Tugu IKN Jadi Sorotan DPR, OIKN Akui Kecolongan
-
Jangan Hanya ASN Lokal yang Pindah ke IKN! Deddy PDIP: TNI Aja Bisa Jadi Dirjen, Masak Sipil Nggak
-
Di DPR, Menpan RB Beberkan 3 Fase Pemindahan ASN ke IKN, Begini Lengkapnya!
-
Jadi Lokasi Ibukota Baru, Kaltim Mau Dongkrak Kualitas SDM
Terpopuler
- Mayjen Purn Komaruddin Simanjuntak Tegaskan Sikap PPAD
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 7 HP Android dengan Kamera Setara iPhone 16 Pro Max, Harga Mulai Rp 2 Jutaan Saja
- Terlanjur Gagal Bayar Pinjol Jangan Panik, Ini Cara Mengatasinya
- Pascal Struijk Bongkar Duet Impian, Bukan dengan Jay Idzes atau Mees Hilgers
Pilihan
-
Jelang Kongres Tahunan, Erick Thohir Bocorkan Masa Depannya di PSSI
-
4 Rekomendasi HP Samsung Rp 3 Jutaan Terbaik April 2025, RAM Besar dan Kamera Ciamik
-
Bak Lelucon, Eliano Reijnders Tertawa Jawab Rumor Bakal Pindah Liga Malaysia
-
Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk, Ini Penjelasan EO
-
Nasib Muhammad Ferarri dan Asnawi Mangkualam Lawan MU Masih Abu-Abu, PSSI Angkat Bicara
Terkini
-
Jangan Lewatkan Kesempatan Emas Dapat Saldo DANA Gratis Hari Ini! Klik Link di Akhir Artikel!
-
LinkUMKM BRI Bantu UMKM Tingkatkan Skala Usaha dan Akses Pasar: Ini Kisah Sukses Serela Food
-
Klaim Saldo Dana Gratis Hari Ini Selasa 29 April 2025, Siapa Cepat Dia Dapat!
-
Raih Saldo Dana Kaget Gratis Hari Ini, Segera Klaim Sebelum Kehabisan!
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025 Buka Jalan Bali Nature untuk Go International