Puluhan Santri Kalbar Gagal Terbang ke Pesantren, Begini Tanggapan Lion Air

Ada 52 santri gagal terbang dari Kalbar.

Husna Rahmayunita
Rabu, 26 Mei 2021 | 15:06 WIB
Puluhan Santri Kalbar Gagal Terbang ke Pesantren, Begini Tanggapan Lion Air
Pesawat Lion Air. (Shutterstock)

Sebelumnya, salah satu keluarga santri, Lukman mengeluhkan kalau insiden gagal terbang ini bukan karena para santri telat tiba di kawasan bandara. Tapi, karena pelayanan di bandara maupun petugas GeNose C19 belum siap.

Para santri baru mengikuti proses pemeriksaan Covid-19 dengan menggunakan GeNose C19 sebagai syarat bisa terbang, setelah salat Subuh.

Kala itu, kata Lukman pihak maskapai menyampaikan bahwa waktu untuk check ini lewat.

"Padahal pesawatnya tadi itu masih ada," kesal Lukman.

Baca Juga:Rapat Kadin Kalimantan Barat Berujung Ricuh, Begini Cerita Lengkapnya

Kontributor : Ocsya Ade CP

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini