SuaraKalbar.id - Kabar duka datang dari Kabupaten Bulungan, Kalimatan Utara. Bupati Bulungan Sudjati meninggal dunia, Selasa (8/12/2020).
Bupati Bulungan Sudjati meninggal akibat Covid-19 di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tanjung Selor.
"Meninggal sekitar jam 11.00 lewat di rumah sakit. Jenazah saat ini masih berada di rumah sakit," kata Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Bulungan Imam Sujono dilansir dari Antara.
Sebelumnya, Juru Bicara Dinas Kesehatan Bulungan, Heriyadi Suranta pada Senin (7/12) menyatakan, bahwa Bupati Bulungan Sudjati positif Covid-19.
Baca Juga: Tarakan Tambah Kasus Positif COVID-19 Lebih dari 10 Orang
Menurut Kepala Bagian Hubungan Masyarakat Pemerintah Kabupaten Bulungan Andriana, setelah dikonfirmasi terserang Covid-19, Bupati Bulungan Sudjati menjalani isolasi mandiri di rumah dinas.
Berita Terkait
-
Larasati Moriska Lulusan Mana? Jadi Anggota DPD RI Termuda Periode 2024-2029
-
Rencana Jangka Panjang Kaltara Titik Beratkan Kawasan Industri Hijau Terbesar Dunia
-
Mau Maju Cagub Kalimantan Utara, Ketua Joman Noel Klaim Dapat Dukungan dari Jokowi
-
Dua Korban Pesawat Perintis Jatuh di Nunukan Dievakuasi ke RSUD dr Jusuf SK Tarakan
-
Protes Data DPT Salah Input, Warga Kubu Raya Kompak Satu RT Golput di Pemilu 2024
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Polda Kalbar Perketat Pengawasan Politik Uang Jelang Pilkada Serentak 2024
-
Golkar Kalbar Gelar Sayembara Tangkap Pelaku Politik Uang di Pilgub 2024
-
Kebakaran Hebat Melanda Pasar Melati di Kubu Raya, 8 Kios Hangus Terbakar
-
Kenapa Samsung S24 Ultra Mahal?
-
Kasus Korupsi BP2TD Mempawah Terus Berjalan, Polda Kalbar Pastikan Tidak Mandek