SuaraKalbar.id - Perawat sebagai tenaga kesehatan seharusnya menjadi teladan bagi pelaksanaan 3M yakni memakai masker, menjaga jarak, dan mencuci tangan.
Namun tak disangka, seorang perawat di Oregon, Amerika Serikat (AS) justru bertindak sebaliknya.
Baru-baru ini, video TikToknya viral karena dia justru dengan bangga mengatakan jika dirinya masih bepergian selama pandemi virus corona dan tidak mengenakan masker saat keluar.
Perawat bernama Ashley Grames tersebut dalam videonya terlihat masih mengenakan seragam dan stetoskop. Dalam videonya diakun miliknya @Loveiskind05, dia menulis, "Saat rekan kerja mengetahui bahwa saya masih bepergian, tidak pakai masker saat saya keluar dan biarkan anak saya bermain,".
Baca Juga: Foto Verrell Bramasta Jajan Es di Tepi Jalan Viral, Warganet Salfok ke Sini
Video tersebut lantas memicu kemarahan. Beberapa orang menyerukan agar perawat bagian onkologi itu dipecat atas tindakannya.
Warganet pun ramai-ramai memberitahu pihak rumah sakit tempatnya bekerja, Salem Health mengenai video tersebut.
Meski kini Ashley telah menghapus video kontroversial itu, seperti dilansir Buzz Feed, ia dikabarkan dikenakan cuti administratif pada 28 November 2020 lalu.
Hal ini membuatnya tidak lagi dipekerjakan di Salem Health untuk waktu yang tidak ditentukan dan dilarang berpraktik sebagai perawat sampai pemberitahuan lebih lanjut oleh dewan perawat negara bagian atau Oregon State Board of Nursing (OSBN).
Perintah tersebut akan berlaku sampai dewan perawat negara bagian memberikan keputusan apakah mereka akan mengambil tindakan disipliner terhadap Ashley atau mengizinkannya untuk praktik menjadi perawat lagi.
Baca Juga: Viral Video Diduga Mantan Bupati Klaten Suruh Mabuk di Depan Rumah Cawabup
Rumah sakit tempatnya bekerja juga sedang menyelidiki insiden tersebut. Mereka mengatakan bahwa video ini menunjukkan pengabaian yang angkuh atas keseriusan penanganan pandemi dan ketidakpeduliannya terhadap jarak fisik dan menutup diri di luar pekerjaan.
Berita Terkait
-
Kekayaan Megawati Zebua, Anggota DPRD Viral Diduga Cekik Pramugari Wings Air
-
Bocah SMP Mencuri Uang Orang Tua Rp20 Juta Buat Beli iPhone Teman
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
Demi Lolos Macet, Pengendara di Makassar Bikin Wali Kota Naik Pitam!
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
Terkini
-
Ibu Tiri Divonis 20 Tahun Penjara Atas Kematian Nizam: Keluarga Kecewa!
-
Berdayakan Kaum Perempuan, Klasterkuhidupku BRI Tenun Ulos Ini Berjaya Sampai California
-
UMKM Indonesia Tembus Pasar Internasional Lewat FHA-Food & Beverage 2025, Berkat Dukungan BRI
-
Bayar Living Cost Jemaah Haji 2025 Bebas Kendala, Percayakan Kepada Layanan Banknotes SAR dari BRI
-
Hery Gunardi Resmi Menjabat Ketua Umum PERBANAS: Komitmen Baru untuk 20242028