SuaraKalbar.id - Belanja di toko online atau olshop harus siap menanggung risiko. Terkadang, penjual mengirimkan barang tak sesuai permintaan pembeli.
Seperti cerita viral yang dibagikan oleh akun Twitter @txtdarionlshop, Senin (26/1/2021).
Seorang pembeli yang dirahasiakan namanya terlihat menuliskan komentar di kolom review olshop.
Dia juga menyertakan foto deterjen liquin yang disandingkan dengan susu kental manis.
Baca Juga: Satu Geng Beri Tisu Magic saat Nikahan, Reaksi Pengantin Wanita Greget Abis
Pembeli berujar kalau dirinya bermaksud membeli deterjen cair, namun penjual malah mengirimkan susu coklat.
"Pesan rison likuin tapi datang susu frisian flag coklat," tulisnya.
Alih-alih marah, pembeli itu malah bereaksi santai dan memberikan bintang 5. Dia juga menyampaikan terima kasih kepada penjual karena telah mengirimkan barang kesukannya.
"Penjualnya kok tau kalau aku suka susu coklat ya. Makasih ya kak," sambungnya.
Mendapat komentar tersebut, penjual pun bereaksi. Dia menyampaikan permohonan maaf atas kekeliruan yang terjadi.
Baca Juga: Kocak! Berantem dan Diblok Pacar, Warganet Ini Menyamar jadi Akun Bisnis
"Mohon maaf kakak, salah sempel no resinya. Akan lebih teliti lagi. Makasih.
Kontan saja hal itu mengundang perhatian warganet. Beragam komentar menggelitik dituliskan.
"Penasaran respon yang beli frisian flag malah dapat rinso likuid. Ketuker kan?" kata @dika***.
"Kamu salah tapi aku suka," sentil @Raru***.
"Pembelinya full of positives vibes," kata @tryls**8.
Berita Terkait
-
Sadbor Joget Hibur Napi di Penjara, Kampungnya yang Sepi Jadi Omongan
-
Kenapa Send The Song Error Tidak Bisa Dibuka? Jangan Bingung, Ini Solusinya
-
Viral Pasangan Bantu Kakek yang Kehabisan Bensin Gegara Tak Punya Uang
-
Pengadilan Bobrok, Mahfud MD Ungkap Hakim Layak Disebut 'Yang Memalukan'
-
Detik-Detik Menegangkan! Mobil Bobby Nasution Dilempari Batu Usai Debat Pilgub Sumut
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Manjakani Rilis Single Berlayar sebagai Pembuka Menuju Album Baru
-
Beras Berstiker Ria Norsan-Krisantus Kurniawan Ditemukan di Sambas, Relawan Midji-Didi Laporkan ke Bawaslu
-
Dramatis! Lansia Hilang 3 Hari di Desa Pak Utan Bengkayang, Korban Ditemukan dalam Kondisi Lemas
-
Gempa Magnitudo 2,5 Guncang Kendawangan, Kabupaten Ketapang
-
Polda Kalbar Gerebek Kampung Beting, Ungkap Sarang Judi Online dan Pengguna Narkoba