"Pas kamu nyanyi, jujur keren banget. Saya mulai jatuh hati sama kamu. Keren-keren, kamu punya persiapan matang," ujar Bambang, yang biasa disapa Acong
Kepada Suara.com, Mifthah mengaku bahagia bisa masuk fase Battle Six. Menurutnya, pengalaman mengikuti Bintang Suara hingga babak enam besar ini bakal menjadi pengalaman yang tidak bisa dilupakannya.
"Baru kali ini Mifthah mengikuti ajang seperti ini, dan alhamdulillah dipercaya sampai ke enam besar. Mifthah sangat bersyukur bisa lolos bersama teman-teman dan kakak-kakak yang semuanya keren-keren serta bisa menambah pengalaman dan wawasan," ujarnya.
Pada babak enam besar, dia pun berharap bisa menampilkan yang terbaik untuk bisa menapak di Grand Final Bintang Suara.
Baca Juga: Selamat! Ini Enam Kontestan Bintang Suara Lolos Battle Six
"Semoga Mifthah bisa memberikan penampilan yang terbaik dan disukai banyak orang. Amin..." harapnya
Sri Ayu Kurnia
Gadis yang kerap dipanggil Ayay ini menjadi salah satu kontestan yang masuk dalam Battle Six Bintang Suara. Lewat lantunan lagu "Zapin Melayu" dan "Bumi Semakin Panas", perempuan asal Brebes ini memukau juri.
"Aku speechless. Aku nggak bisa komentar lebih banyak. Cuma satu aja keren," kata juri dari Proaktif Restu Mahardani saat babak 30 besar lalu
Dara kelahiran 21 tahun silam ini rupanya telah menggeluti dunia tarik suara sejak duduk di bangku sekolah dasar. Bahkan penyuka kuliner nasi goreng ini sempat mengikuti beberapa ajang pencarian bakat.
Baca Juga: 6 Kontestan Lolos ke Battle Six Bintang Suara, 1 Diantaranya dari Sumatera
"Iya, sebelumnya sudah ikut ajang-ajang. Iya alhamdulillah dari SD sudah dari panggung ke panggung," jawab Sri Ayu Kurnia merespon pertanyaan juri.
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!
-
Saldo DANA Gratis Masih Tersedia! Segera Klaim Melalui Dana Kaget Hari Ini
-
Raih Euromoney Private Banking Awards 2025, BRI Terapkan Strategi Investasi Adaptif
-
Ibu Tiri Divonis 20 Tahun Penjara Atas Kematian Nizam: Keluarga Kecewa!
-
Berdayakan Kaum Perempuan, Klasterkuhidupku BRI Tenun Ulos Ini Berjaya Sampai California