SuaraKalbar.id - Terjadi adu mulut antara seorang wanita berdaster dengan pria yang diduga penagih utang alias debt collector di depan rumah.
Wanita itu murka saat diminta bayar utang dan malah menantang debt collector. Aksinya terekam kamera dan videonya viral usai di unggah akun @adli_nawari.
Adli merekam kemarahan wanita berdaster yang ia hampiri bersama seorang temannya.
"Kami bukan maling atau rampok kami hanya mengambil hak kami kalo gak mau liat kamu segera utang Anda lunasi, kami tidak akan kembali," tulisnya sebagai narasi.
Baca Juga: Viral Debt Collector Dibuat Dongkol Pemilik Mobil, Sudah Lunas Mau Ditarik
Tak diketahui pasti awal kejadiannya, si wanita berdaster terlihat marah-marah sejak awal video.
Dia bilang, "Mau divideoin silahan, gue nggak takut. Apa coba?".
Mendengar perkataan itu, Adli berusaha berbicara dengan kalem.
"Coba ngerti (bayar utang) lah mbak," ujarnya.
Namun nasabah tetap saja masih naik darah. Dia bahkan cuek, tak mau membayar utang di koperasi tempat kerja Adli.
Baca Juga: Pukul Debt Collector, PNS Dinas Perhubungan Soppeng Dilaporkan ke Polisi
"Bodo amat, gue mah. Orang itu maksain," ujarnya sambil menunjuk rekan Adli.
"Lah makanya ngerti bayar utang," balas Adli sejurus kemudian.
Wanita berdaster kian meradang. Dia mencoba merebut HP Adli lalu melontarkan makian dan ancaman.
"Mau gue banting nih HP? anj** emang," katanya.
Di akhir video, rekaman terlihat samar karena HP Adli diduga direbut si wanita berdaster.
Sontak kejadin itu memancing tanggapan warganet untuk berkomentar. Banyak yang menyebut, ulah serupa sering ditunjukkan orang yang berutang tapi saat ditagih murka.
"Busyet dah galakan yang ditagih woi inget waktu minjem," kata Toto
"Dulu datang ngemis-ngemis pinjam duit...giliran ditagih ngakak perang dunia. Emak-emak +62," sentil Lucky77.
"Utang dulu bayar urusan belakang. Modal ngamuk-ngamuk buart bayar," kata user8247.
"Kata pelatih gue, istilahnya susah kalo debat sama orang lapar," celetuk surya.
Videonya bisa ditonton di sini.
Berita Terkait
-
Bayar Utang Puasa Sebelum Ramadhan 2025 Datang, Jangan Lalai!
-
Gagal Bayar Utang, Anak Usaha Wijaya Karya Kembali Terjerat PKPU
-
Mayat Debt Collector Dicor di Distro, Begini 45 Adegan Sadis 3 Pembunuh Anton di Palembang
-
PTPP Bayar Utang Obligasi Hingga Sukuk Mudharabah
-
Hanya Karena Bantu Pemilik Motor, Pegawai Mie Ayam Babak Belur Dihajar Debt Collector
Terpopuler
- Siapa Intan Srinita? TikToker yang Sebut Roy Suryo Dalang di Balik Fufufafa Diduga Pegawai TV
- Andre Taulany Diduga Sindir Raffi Ahmad, Peran Ayu Ting Ting Jadi Omongan Netizen
- Beda Kekayaan Ahmad Dhani vs Mulan Jameela di LHKPN: Kebanting 10 Kali Lipat
- Kembali di-PHP Belanda, Pemain Keturunan Rp695 Miliar Pertimbangkan Bela Timnas Indonesia?
- Dear Shin Tae-yong! Kevin Diks Lebih Senang Dimainkan sebagai Pemain...
Pilihan
-
Kronologi BNI "Nyangkut" Rp374 Miliar karena Beri Utang ke Sritex
-
Misteri Gigi 4 Truk Pemicu Tabrakan Beruntun di Tol Cipularang KM 92
-
Nyaris Tiada Harapan: Potensi Hilangnya Kehangatan dalam Interaksi Sosial Gen Z
-
3 Hari Jelang Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siap-siap Harga Tiket Pesawat Naik Ibu-Bapak!
-
Gelombang PHK Sritex Akan Terus Berlanjut Hingga 2025
Terkini
-
Jaringan Narkoba Internasional Terbongkar! 36 Kg Sabu dari Malaysia Digagalkan Masuk Pontianak
-
Maman Abdurrahman Pastikan Kualitas Penyaluran KUR untuk Dukung Usaha Mikro
-
Polda Kalbar Musnahkan 11 Kilogram Narkoba, Intensifkan Operasi di Kampung Beting
-
Menteri UMKM Maman Abdurahman Ajak Siswa SMA Negeri 3 Pontianak Berwirausaha Sejak Dini
-
2 Pelaku Judi Liong Fu Ditangkap Polisi di Bengkayang