SuaraKalbar.id - Adanya temuan klaster rumah tahfidz di Singkawang, Kalimantantan Barat mengakibatkan jumlah kasus positif COVID-19 di Singkawang bertambah.
Diketahui, dari klaster rumah rahfidz sebanyak 41 orang santri positif corona.
Pada Selasa (30/3/2021) ada tambahan 56 kasus positif corona sehingga totalnya ada 106 orang hingga Rabu (31/3/2021).
"Puluhan orang ini, satu di antaranya berasal dari luar Kota Singkawang," kata Juru Bicara Satgas COVID-19 Kota Singkawang Barita P. Ompusunggu.
Baca Juga: Update Covid-19 Global: Kematian Harian di India Tembus 51 Persen
Dia mengatakan ada beberapa anak usia antara 7-16 tahun yang terkonfirmasi COVID-19.
Selain terjadi penambahan kasus, kata dia, pada hari yang sama ada pasien yang sebelumnya terkonfirmasi COVID-19, tetapi hari ini dinyatakan sudah sembuh.
"Jumlahnya ada sebanyak 26 orang," ujarnya.
Ada juga penambahan satu pasien suspek dari luar Kota Singkawang.
"Saat ini pasien terkonfirmasi yang dirawat di RSUD Abdul Aziz Singkawang ada sebanyak delapan orang, tiga di antaranya berasal dari luar Kota Singkawang," ungkapnya.
Baca Juga: Kesembuhan Pasien Covid-19 di Kaltim Hari Minggu Ini Mendominasi
Sebelumnya, Kota Singkawang ditetapkan berstatus zona kuning yang artinya risiko rendah penularan COVID-19 pada 28 Februari 2021 lalu.
Warga pun diminta untuk tetap disiplin menerapkan protokol kesehatan guna mencegah penularan COVID-19. (Antara)
Berita Terkait
-
Profil Herman, Politisi PKS Tersangka Pencabulan Anak Dilantik jadi DPRD
-
Heboh! Tersangka Pencabulan Anak Dilantik Jadi Anggota DPRD, PKS Siapkan 2 Langkah Tegas!
-
Kadernya Tersangka Pencabulan Anak Dilantik Jadi Anggota DPRD Singkawang, PKS Siapkan Sanksi
-
Ernest Prakasa Geram Tersangka 'Predator Anak' Dilantik Jadi Anggota Dewan: Gak Ada Akal Sehat
-
Bisa-bisanya Tersangka Pencabulan Anak Dilantik Jadi Anggota DPRD, Begini Respons KPU
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
2 Pendulang Emas Tewas Tertimbun Tanah di Perkebunan Sawit Kapuas Hulu
-
Gagal Beraksi! 2 Pengedar Diciduk di Kubu Raya
-
Tragis! Pejalan Kaki Tewas Tertabrak Motor di Adisucipto Kubu Raya
-
Gara-Gara Lupa Kunci Stang, Mio GT Raib Digondol Maling di Kubu Raya
-
8 Pesona Tarian Khas Kalimantan Barat: Sebuah Perjalanan Menuju Jiwa Borneo