SuaraKalbar.id - Kali ini dibahas tips masak kangkung tetap hijau dan segar seperti yang disajikan di restoran.
Kangkung menjadi salah satu sayuran favorit bagi warga Indonesia. Bahkan hampir ada di setiap warung makan baik di pinggiran atau restoran.
Kangkung mudah diolah menjadi beragam hidangan, baik dengan ditumis atau direbus kemudian dipadukan dengan makanan lain.
Beragam kreasi masakan kangkung di antaranya: tumis kangkung, cah kangkung, kangkung bumbu rujak, kangkung sambal tempe atau mie kangkung.
Meski mudah diolah, masih banyak yang terkadang gagal memasak kangkung karena warnanya menjadi pucat.
Padahal yang diharapkan masakan tetap terlihat hijau dan segar sehingga menggugah selera penikmatnya.
Tak perlu gusar, SuaraKalbar.id membagikan tips masak kangkung tetap hijau dan segar ala restoran.
Berikut caranya seperti dikutip dari unggahan kanal YouTube Indoculinaire Hunter.
1. Siapkan bumbu tumis kangkung, lalu cuci sayuran tersebut.
Baca Juga: Isi Sayur Kangkung Ini Bikin Merinding, Warganet: Untung Sadar
2. Pisahkan batang dan daun kangkung sebelum dimasak.
3. Panaskan kompor, tuang sedikit minyak lalu tumis bumbu yang disiapkan.
4. Setelah tercium bau sedap, masukkan batang kangkung yang telah dipisahkan tadi.
5. Lalu tumis dengan api besar. Aduk merata jangan diberi air dan ditutup. Cara inilah yang membuat kangkung tetap hijau.
6. Setelah setelah matang, baru masukkan daun kangkung lalu tumis hingga matang.
Itulah tips masak kangkung tetap hijau dan segar.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Makna Tradisi Bakar Jagung Malam Tahun Baru: Simbol Kebersamaan hingga Harapan Baru
-
Rekayasa Lalu Lintas Malam Tahun Baru di Pontianak: Ini Skema dan Jam Penerapannya
-
Imbauan BMKG Kalbar: Waspada Cuaca Ekstrem Akhir Desember 2025
-
UMK Pontianak 2026 Naik Rp 180 Ribu, Jadi Rp 3,2 Juta
-
Jukir Liar di Kawasan Parkir Gratis PSP Diamankan