SuaraKalbar.id - Kasus pencurian kabel optik milik PT Telkom di Banjarmasin dibongkar polisi. Sejumlah orang terduga pelaku pencurian kabel diamankan.
Para pelaku melancarkan aksinya di sejumlah lokasi hingga membuat PT Telkom merugi ratusan juta rupiah. Mereka diamankan di beberapa titik saat beraksi.
Dalam aksinya, pencuri menggasak kabel tembaga dan kabel optik milik PT Telkom dalam tanah dengan cara merusak jalanan.
Bahkan beberapa kali menyebabkan kebocoran pipa leding. Aksi tersebut pun meresahkan warga dan merusak fasilitas publik.
Baca Juga: Aksinya Bikin Geger, Terungkap Identitas Pria Telanjang di Kafe
Penangkapan para pelaku dilakukan Tim gabungan dari Resmob Polda Kalsel, Timsus dan Satreskrim Polresta Banjarmasin, Minggu (15/8/2021) dini hari seusai mendapat laporan dari piha yang dirugikan.
Setidaknya ada 12 terduga peklaku yang berhasil diamankan ketika sedang beraksi pada tiga tempat berbeda di wilayah Banjarmasin.
"Benar para terduga pelaku sudah kita amankan," kata Kanit Resmob Polda Kalsel AKP Endris, Rabu (18/8/2022) seperti dikutip dari kanalkalimantan.com.
Adapun lokasi penangkapan terjadi di Jalan Pramuka, Kecamatan Banjarmasin Timur, Jalan Sutoyo S, Banjarmasin Tengah, dan Jalan Saka Permai, Kecamatan Banjarmasin Barat.
Atas perbuatannya komplotan pelaku terancam pasal 353 KUHPidana atau 406 KUHPidana tentang pencurian dan perusakan.
Baca Juga: Pria Telanjang Diam-diam Masuk Kafe, Polisi Turun Tangan
Berita Terkait
-
Maling Nekat Gasak Motor Wartawan di Bekasi saat Korban Salat Zuhur
-
Boncengi Istri dan Anaknya, Seorang Pria Terekam CCTV Curi Ponsel dalam Dashboard Motor
-
Parah! Bukannya Diantar ke Tempat Tujuan, Sopir Taksol Bawa Kabur 11 Laptop di Mangga Dua Jakpus
-
Belum Lunas, Motor Honda Beat Milik Kurir di Petamburan Raib Digondol Maling
-
Apes! Motor Tukang Jamu Digasak Tiga Pelaku Curanmor di Tebet Jaksel
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Kecelakaan Tragis di Jalan Trans Kalimantan: Seorang Pengendara Motor Tewas di Tempat
-
Aston Pontianak Ajak Masyarakat Meriahkan Pilkada Serentak dengan Promo Menarik dan Tantangan Kreatif
-
Banjir Kembali Rendam Desa Darit Landak, Ketinggian Air Capai 80 Centimeter
-
Ngeri! Ngaku Lihat Pria Lain di Kamar Istri, Suami di Kalbar Ngamuk Bacok 3 Orang
-
Dirut BRI Dinobatkan Sebagai The Best CEO untuk Most Expansive Sustainable Financing Activities