SuaraKalbar.id - Nasib apes menimpa sejumlah pria yang berniat bolos kerja secara kompak. Mereka disebut sebagai karyawan toko bangunan.
Dalam video yang viral di TikTok, para karyawan bolos kerja karena bangun kesiangan sehingga mereka memilih mangkir untuk bekerja di tempat cuci mobil yang jam masuk kerjanya lebih siang.
Terlihat dalam konten yang dibagikan jujusukakeju, ada beberapa pria yang sedang berada di tempat cucu mobil milik Juju.
Dia bilang ini menjadi pengalaman terkonyol yang didapat oleh teman-temannya.
Baca Juga: Viral Video Tentara Keroyok Warga di Buleleng, Ini Kronologi Versi Korem 163/Wira Satya
Saat direkam, ada dua orang pemuda yang tengah membersihkan mobil. Sementara satu orang lainnya berada di pojokan membersihkan kendaraan lain.
"Mereka kerja di toko bangunan, terus akhirnya mau bolos hari ini dan kerja di carwashku," kata pengunggah video.
Hingga kemudian datang seorang pria berkaus merah yang mengendarai mobil pick up. Pria itu tersenyum sambil menggelengkan kepala melihat pemadangan di sekitar tempat cuci mobil.
Menurut penuturan Juju, pria tersebut merupakan bos toko bangunan tempat teman-temannya bekerja. Bos tersenyum melihat bebera karyawannya yang bolos kerja ada di tempat mobil.
Kebetulan Juju memesan semen kepada bos itu, dan diantar sendiri menggunakan pick up karena para karyawan bolos.
Baca Juga: Viral Curhat Istri Punya Suami Salah Gaul dan 4 Berita Viral Lainnya
"Eh pas gua beli semen di toko bos mereka dan bener-bener yang ngantar semen itu sendiri bosnya langsung (emoji tertawa)," tulisnya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Ulasan Novel Viral: Ketika Ketenaran Mengubah Segalanya, Dunia Tak Lagi Sama
-
Viral Aksi Guru Gunting Seragam Murid di Tengah Lapangan Tuai Pro Kontra
-
Satpol PP Bubarkan Live Ngamen TikToker di Bundaran HI: Ganggu Ketertiban atau Ada Aturan Lain?
-
Aksi TikToker Makeup Pakai 1 Botol Foundation, Hasilnya di Luar Ekspektasi!
-
Viral Aksi 'Lempar Jumrah' Warga Bikin Maling Bersenpi K.O: Nyungsep ke Got hingga Ngesot-ngesot!
Terpopuler
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
- Pemain Sinetron Inisial FA Ditangkap Kasus Narkoba, Siapa?
- 5 Rekomendasi Serum Mencerahan Wajah: Tersedia di Indomaret, Harga Mulai Rp18 Ribuan
Pilihan
-
Klaim Pemerintah Soal LG Batalkan Investasi Rp130 T, Rosan: Kami yang Putus!
-
Harga Emas Antam Lagi-lagi Merosot Jadi Rp1.969.000/Gram Hari Ini
-
Daftar 12 Provinsi Gelar Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor Tahun Ini
-
Ustaz Abdul Somad Resmi Jabat Direktur LP3N
-
Gyukatsu Kyoto Katsugyu Hadir di Tangsel: Sensasi Daging Lumer di Mulut, Autentik Kyoto!
Terkini
-
3 Daftar Bank Penyalur KUR 2025 dan Cara Ajukan Langsung Cair!
-
Panduan Lengkap Memilih Pinjol yang Aman dan Terpercaya
-
BBRI Tebar Dividen Rp31,4 Triliun, Pemegang Saham Tersenyum
-
Modal dari BRI, Waroeng Tani Sukses Lestarikan Usaha Turun-Temurun
-
5 Rekomendasi Pinjol Legal dan Aman, Cair dalam Hitungan Jam!