SuaraKalbar.id - Resep garang asem enak rumahan. Garang asem adalah salah satu menu makanan rumahan yang menawarkan cita rasa pedas, asam, dan gurih.
Makanan khas Jawa ini didibungkus menggunakan daun pisang.
Diketahui, garang asem salah satu masakan khas Kudus, Jawa Tengah.
Garang asem paling sedap disajikan bersama sepiring nasi.
Baca Juga: Resep Garang Asem, Sajian Makanan Rumahan Sedap Menggiurkan
Berikut ini resep garang asem yang dilansir dari kanal YouTube Mama Adeeva.
Resep Garang Asem Ayam Sedap dan Segar
Bahan-bahan
Bagi yang ingin mencoba membuat garang asem, ada beberapa bahan yang perlu disediakan. Adapun beberapa bahan yang perlu disediakan yaitu sebagai berikut:
- ½ ekor ayam yang sudah dibaluri perasan jeruk nipis
- 9 buah belimbing wuluh
- 4 buah tomat hijau
- 6 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- Cabai rawit sesuai selera
- Jahe, sereh, lengkuas
- Daun salam
- Garam
- Gula pasir
- Kaldu ayam bubuk
- Air secukupnya
- Daun pisang dan plastik untuk membungkusnya
Cara membuat garang asem
Baca Juga: Segarnya Garang Asem Ayam, Anda Pasti Tergoda!
Nah, setelah semua bahan yang dibutuhkan sudah tersedia di atas meja masak, langkah berikutnya yaitu proses pembuatan. Adapun cara membuat garang asem adalah sebagai berikut:
Berita Terkait
-
7 Kuliner Khas Pekalongan yang Wajib Dicoba, Dari Garang Asem Hingga Kopi Tahlil
-
Resep Ayam Garang Asem Pakai dan Tanpa Santan, Rasanya Enak Semua!
-
Ungkap Harga Makanan ala Warteg di Singapura, Publik: Termasuk Murah
-
Unik! Lewat Aplikasi Kokikan, Pelanggan Bisa Nikmati Makanan Rumahan yang Dijual Tetangga
-
Rekomendasi Makanan Rumahan ala Jepang Untuk Menemani Setiap Momen
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!
-
Saldo DANA Gratis Masih Tersedia! Segera Klaim Melalui Dana Kaget Hari Ini
-
Raih Euromoney Private Banking Awards 2025, BRI Terapkan Strategi Investasi Adaptif
-
Ibu Tiri Divonis 20 Tahun Penjara Atas Kematian Nizam: Keluarga Kecewa!
-
Berdayakan Kaum Perempuan, Klasterkuhidupku BRI Tenun Ulos Ini Berjaya Sampai California