SuaraKalbar.id - Cara turunkan berat badan dengan mudah dan tepat. Menurunkan berat badan tidak mudah, tapi tidak juga sulit. Asal anda tahu cara menurunkan berat badan.
Selain itu Menurunkan berat badan memang harus teliti, sebab kesalahan kecil bisa menggagalkan upaya diet Anda.
Banyak hal yang perlu diperhatikan, termasuk pola makan dan gaya hidup Anda. Melansir dari India Express, banyak orang yang hanya mendasarkan tentang asupan yang mereka konsumsi tanpa memperhatikan hal-hal kecil lainnya.
Berikut beberapa kesalahan umum yang membuat Anda gagal menurunkan berat badan, antara lain:
Baca Juga: Cocok Buat yang Lagi Diet, Ini 7 Menu Sarapan yang Sehat
1. Melupakan Kalori Saus Salad
Makan salad dan makanan berserat saat berdiet adalah cara yang bagus untuk menahan rasa lapar, tetapi kebanyakan dari kita lupa menghitung kalori dalam minyak atau saus yang digunakan untuk salad.
2. Cicip Makanan
Kalori yang tidak terhitung dari gigitan dan jilatan dari piring anak, pasangan, atau teman Anda dapat tak terhitung.
"Dua gigitan pasta saus putih bisa menghasilkan 80 hingga 120 kalori. Saya tidak mengatakan itu salah untuk mencicipi makanan saat berdiet, tidak menghitung kalori adalah apa yang membuat usaha Anda sia-sia. Berhati-hatilah untuk tidak melakukannya setiap hari," kata ahli gizi Nancy Dehra.
Baca Juga: 7 Menu Diet Sehat Cocok untuk Sarapan, Efektif Menurunkan Berat Badan
3. Tak Meluangkan Waktu untuk Bergerak
Berita Terkait
-
Nino Fernandez Turunkan Berat Badan hingga 6 Kg demi Series Duren Jatuh
-
Berat Badan Rizky Febian Bikin Mahalini Ngeluh, Kenapa Pria Gampang Gemuk Setelah Menikah?
-
Tips Pola Makan Sehat saat Ramadan: Menjaga Berat Badan dan Kesehatan Selama Berpuasa
-
5 Ide Menu Sahur untuk Orang Diet, Tetap Mengenyangkan Meski Puasa Sepanjang Hari
-
Tragedi Anoreksia: Remaja 18 Tahun Meninggal Setelah Enam Bulan Hanya Bertahan dengan Air
Tag
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
FULL TIME! Yuran Fernandes Pahlawan, PSM Makassar Kalahkan CAHN FC
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
-
Dipermak Nottingham Forest, Statistik Ruben Amorim Bersama MU Memprihatinkan
-
Partai Hidup Mati Timnas Indonesia vs China: Kalah, Branko Ivankovic Dipecat!
-
Kronologi Pemerkosaan Jurnalis Juwita Sebelum Dibunuh, Terduga Pelaku Anggota TNI AL
Terkini
-
10 Wisata di Kalimantan Barat yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran
-
Detik-Detik Perkelahian Maut di Sungai Rengas yang Membuat Pemuda 24 Tahun Meregang Nyawa
-
Tips Menjaga Konsistensi Ibadah Setelah Ramadan dan Pentingnya Puasa Syawal
-
BRImo Hadirkan Kemudahan Transaksi Digital Sepanjang Libur Lebaran 2025
-
Komitmen Perluas Inklusi Keuangan, 1 Juta AgenBRILink BRI Siap Tangani Transaksi dan Pembayaran