SuaraKalbar.id - Viral pekerja sawit dihina dikira gajinya kecil. Namun begitu dibongkar jumlah gaji kuli perkebunan sawit, netizen langsung melongok.
Curhatan cowok pekerja sawit itu viral. Dalam video viralnya, si cowok itu frontal membongkar gaji per hari yang cukup mengejutkan.
Pengakuan cowok ini dibagikan oleh akun TikTok @ini_budi10. Hingga berita ini dipublikasikan, video sedikitnya disaksikan 6,3 juta kali dan mendapatkan 577 ribu tanda suka.
"Cuma kuli sawit," tulis cowok ini sebagai keterangan TikTok seperti dikutip Suara.com, Jumat (24/9/2021).
Baca Juga: Viral Ngotot Ngebut saat Disetop Pak Ogah, Pemotor Ini Berakhir Nahas
Dalam video, cowok ini membagikan video aktivitas dirinya saat sedang bekerja. Ia kemudian curhat sering dihina karena pekerjaannya sehari-hari.
Cowok ini bahkan sampai ditinggalkan kekasih karena bekerja sebagai kuli sawit.
Ia mengungkap cewek pujaan hatinya memilih pria lain yang memiliki gaji Rp 5 juta per bulan.
"Pantes gua dihina. Gaji pacar barunya Rp 5 juta sebulan," curhat cowok tersebut.
Tak mau kalah, cowok ini dengan frontal mengungkap pendapatannya bekerja sebagai kuli sawit. Ia biasa mendapatkan Rp 1 juta per hari dari pekerjaannya itu.
Baca Juga: Wanita Nabung Bareng Pacar Selama 1 Bulan, Total Uangnya Disorot: Ngeri
"Lah gua Rp 1 juta sehari," beber cowok itu frontal.
Jika dibandingkan, tentu gajinya jauh lebih besar ketimbang kekasih baru sang mantan. Pasalnya, cowok ini bisa mengumpulkan Rp 30 juta per bulan jika bisa mendapatkan Rp 1 juta per hari.
Walau begitu, gaji kuli sawit itu sendiri memicu perdebatan di kolom komentar.
Sebagian menyebut kuli sawit tidak bekerja setiap hari, sehingga kecil kemungkinan bisa mendapatkan Rp 30 juta per bulan.
Sementara sebagian warganet lain tidak bisa membayangkan jika gaji itu benar adanya. Bahkan, ada yang bertanya-tanya apakah bekerja sebagai kuli sawit berat.
"Heh kuli sawit gak setiap hari kerja woy. Emang kerjanya dikira sebulanan penuh gitu?" komen warganet.
"Rp 1 juta per hari, kerjanya susah gak?" tanya warganet.
"Rp 1 juta sehari gak kebayang sekaya apa," sahut warganet.
"Rp 1 juta per hari, sebulan Rp 30 juta, setahun Rp 360.000.000 juta. Wah hedon," hitung warganet.
"Savage dengan gaya," celutuk warganet.
"Kalau gua milih Rp 1 juta sehari daripada nunggu 1 bulan Rp 5 juta," timpal yang lain.
"Rp 1 juta per hari cuma kerjanya sekali sebulan, sama aja bercanda," komen lainnya.
Berita Terkait
-
Viral Lecehkan Pemotor Wanita, "Polisi Cepek" di Bekasi Melotot Tantang Korban: Suruh Polisi ke Mari, Gue Gak Takut!
-
Pendidikan-Karier Yonanda Frisna Damara, Vokalis NDX AKA Dikecam usai Dinilai Rendahkan Perempuan
-
BPDPKS Sebut Penyaluran Dana Peremajan Sawit Rakyat Mencapai Rp9,38 Triliun
-
Segini Tarif Manggung NDX AKA: Viral Rendahkan Perempuan Saat Konser di UGM, Tuai Kecaman
-
Langkah Nyata Cegah Bentrok, Jakarta Timur Tutup Akses Tawuran di Tembok Pinggir Rel
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
Terkini
-
Kecelakaan Tragis di Jalan Trans Kalimantan: Seorang Pengendara Motor Tewas di Tempat
-
Aston Pontianak Ajak Masyarakat Meriahkan Pilkada Serentak dengan Promo Menarik dan Tantangan Kreatif
-
Banjir Kembali Rendam Desa Darit Landak, Ketinggian Air Capai 80 Centimeter
-
Ngeri! Ngaku Lihat Pria Lain di Kamar Istri, Suami di Kalbar Ngamuk Bacok 3 Orang
-
Dirut BRI Dinobatkan Sebagai The Best CEO untuk Most Expansive Sustainable Financing Activities