SuaraKalbar.id - RANS Cilegon FC tengah sibuk mengikuti PON XX di Papua, Raffi Ahmad selaku bos klub sepakbola tersebut tengah sibuk memberikan persiapan yang matang. Sementara itu Nagita Slavina memberikan pesan untuk klub sepakbola tersebut.
RANS Cilegon FC sendiri tengah main di Liga 2 2021. Nagita Slavina pun menanyakan progress klub sepakbolanya tersebut kepada salah satu asistennya.
Ibu satu anak ini juga terlihat memberikan pesan buat RANS FC Cilegon. Ia mengatakan agar tetap sabar dan tidak marah-marah di lapangan.
"Gua sih nggak ngerti bola ya, pada grogi apa gimana sih?" tanya Nagita Slavina mendengar RANS Cilegon FC sempat kalah.
"Ya mereka nggak main bola 2 tahun, lawan Dewa juga kan. Pandemi kan dari kemarin sama-sama nggak main bola 2 tahun," sahut asistennya.
"Maksud gua gimana ya, bukannya mau doain orang lain kalah, tapi kita jangan kalah," ungkap Nagita Slavina.
Nagita Slavina juga mengatakan ia tak mau datang ke lapangan. Ia tak mau membuat RANS FC Cilegon malu jika kalah dan kedatangannya malah viral.
"Ya udah main yang bener ajalah, nggak taulah apa gua sok tahu ya. Kalau wasit ngomong gitu jangan dilawan, nanti kena kartu merah. Nanti kita kena kartu merah lagi kalau kita ngomel-ngomel, udah sabar ajalah hahaha. Ngomongnya jangan gitu-gitu (menunjuk-nunjuk). Jangan lebay-lebay, gimana sih gua juga nggak tau sebenernya," tambah Nagita Slavina.
Pesan Nagita Slavina buat RANS Cilegon FC menuai sorotan. Banyak yang menyebut dirinya terlalu baik tak mau doakan lawannya kalah.
Baca Juga: Profil Tarik El Janaby, Pencetak Gol Rans Cilegon FC Berjuluk Zidane dari Maroko
"Saking baiknya 'Nggak, bukannya mau ngedoain orang lain kalah, tapi yah gimana supaya kita nggak kalah'..ngakak," ujar salah satu netizen.
"Mama gigi sangking peduli nya dgn pemain rans : Udah lah pokok nya klo wasit marah-marag nggak usah dilawan lah nanti kena kartu merah," sahut lainnya.
"Bosmil lagi komentarin pemain bola.. tetap ya dengan pesonanya diam-diam ngamatin dan polosnya tetep kasih masukan.. mantul bosmil" kata netizen.
"Pingin timnya menang aja merasa bersalah karena tim lawan bakal otomatis kalah, lembut banget hatinya. Baru ini kayaknya, sehat sehat mama gigi," ujar yang lain.
Banyak yang sebut Nagita Slavina lembut banget nih nggak mau doain lawannya kalah. Gimana menurutmu?
(Irma Joanita)
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
4 Pejabat KPU Karimun Ditetapkan Jadi Tersangka Korupsi Dana Hibah
-
Kepala Patung Soekarno di Indramayu Miring gegara Tertimpa Tenda
-
Pawai Cap Go Meh 2026 di Pontianak Digelar Setelah Salat Tarawih
-
BRI Perkokoh Kemitraan Strategis dengan SSMS untuk Tingkatkan Skala dan Keberlanjutan Industri Sawit
-
151 Penyandang Disabilitas Terima Paket Sembako dan Nutrisi