Posko Pengungsian Banjir Melawi
Selain di Kabupaten Sintang, banjir yang melanda Kabupaten Melawi juga masih belum surut pada Selasa (2/11/2021).
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Melawi sendiri telah membuka posko pengungsian, kemudian untuk dapur umum juga telah diaktifkan bagi pengungsi yang tersebar dibeberapa lokasi.
“Kita sudah mulai aktif untuk dapur umum bagi pengungsi banjir, Tim TAGANA sebagai pelaksana dapur umum sudah bertugas sejak subuh tadi,” ujar Safar kepada Suara Kalbar.co.id pada Selasa (2/11/2021).
Baca Juga: Masyarakat Diimbau Waspada Banjir Rob di Belawan 2-9 November
Pemkab Melawi juga berjanji akan berupaya maksimal dalam membantu warga korban banjir. Petugas posko banjir, puting beliung dan longsor (Batingsor) juga stanby 24 jam yang terdiri dari BPBD, Dinas Sosial, Dinas Kesehatan, Pol PP, TNI, Polri, Tagana, PMI, Dinas Perhubungan dan lainnya.
“Tim juga siap mengevakuasi warga yang membutuhkan pertolongan untuk dibawa ke posko pengungsian. Tercatat sudah puluhan kepala keluarga mengungsi di SD 6 Nanga Pinoh, salah satunya,” kata Sapar.
Berita Terkait
-
Oli Mesin Tercampur Air, Musuh Tersembunyi di Balik Banjir
-
Mobil Terendam Banjir? Jangan Langsung Nyalakan Mesin
-
Fenomena Super New Moon, 11 Kelurahan di Jakut dan Kepulauan Seribu Berpotensi Terendam Banjir Rob
-
Ketika Mobil Listrik Wuling Air EV Terabas Banjir, Berjalan Santai Tanpa Halangan
-
Berita Kemarin: Banjir Kepung Permukiman Warga, JLF Sepi Pengunjung Imbas Ekonomi Lesu
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
Terkini
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!
-
Saldo DANA Gratis Masih Tersedia! Segera Klaim Melalui Dana Kaget Hari Ini