SuaraKalbar.id - Bupati Bengkayang, Sebastianus Darwis menargetkan, pekan depan capaian vaksinasi covid-19 di Bengkayang tembus angka 70 persen.
Hal itu disampaikan Darwis saat menerima kunjungan pertama Kapolda Kalbar, Irjen Suryanbodo Asmoro di Bengkayang, Jumat (14/1/2022).
"Kita Satu padu untuk capai target Vaksinasi di Bengkayang. Kita sangat terbantu oleh Polri yang bergerak sampai ke desa-desa melalui personil di setiap Polsek," ucap Darwis.
Darwis menerangkan, pihaknya juga terus memperketat jalur keluar masuk orang lewat Perbatasan, yang sampai saat ini masih memiliki beberapa jalan tikus. Hal itu dilakuakn guna mengantisipasi masuknya virus omicron.
"Antisipasi Covid-19 varian Omicron lewat perbatasan, tentu kita akan perketat pantauan di wilayah batas," katanya.
Sementara itu, Kapolres Bengkayang, AKBP Arif Agung Winarto menyampaikan realisasi vaksinasi di Bengkayang sampai saat ini sudah mencapai 69 persen lebih.
”Untuk dapat mencapai 70 persen sebagaimana yang ditargetkan pemerintah, akan terus dilaksanakan sampai pada target,” katanya.
Arif juga memaparkan, ada beberapa kendala yang dihadapi di lapangan, seperti jaringan internet, letak geografis serta adanya masyarakat yang tidak mau di vaksin.
"Ada beberapa kendala, namun tidak menjadi hambatan untuk kita. Misalnya jaringan internet, kita secara maksimal akan membantu Pemda dalam realisasi vaksinasi," terangnya kepada Kapolda Kalbar.
Berita Terkait
-
Capaian Vaksinasi Lebih dari 100 Persen, Kapolsek Seluas Ipda Kasianus Mendapat Penghargaan Polda Kalbar
-
Abaikan Mandat Perusahaan, Nike Pecat Pekerjanya yang Tolak Divaksinasi Covid-19 Lewat Email
-
Target 8 Juta, 2.200 Orang Di Jakarta Sudah Disuntik Vaksin Booster Dalam Dua Hari
-
Polresta Sidoarjo Suntik 700 Dosis Vaksinasi Anak Usia 6-11 Tahun
-
Polda Kalbar Ungkap Kasus Prostitusi Online, 9 Mucikari Terjaring, 18 Korban Dirayu Dapat Duit Banyak
Terpopuler
- Owner Bake n Grind Terancam Penjara Hingga 5 Tahun Akibat Pasal Berlapis
- Beda Biaya Masuk Ponpes Al Khoziny dan Ponpes Tebuireng, Kualitas Bangunan Dinilai Jomplang
- 5 Fakta Viral Kakek 74 Tahun Nikahi Gadis 24 Tahun, Maharnya Rp 3 Miliar!
- Promo Super Hemat di Superindo, Cek Katalog Promo Sekarang
- Tahu-Tahu Mau Nikah Besok, Perbedaan Usia Amanda Manopo dan Kenny Austin Jadi Sorotan
Pilihan
-
Cuma Satu Pemain di Skuad Timnas Indonesia Sekarang yang Pernah Bobol Gawang Irak
-
4 Rekomendasi HP Murah dengan MediaTek Dimensity 7300, Performa Gaming Ngebut Mulai dari 2 Jutaan
-
Tarif Transjakarta Naik Imbas Pemangkasan Dana Transfer Pemerintah Pusat?
-
Stop Lakukan Ini! 5 Kebiasaan Buruk yang Diam-diam Menguras Gaji UMR-mu
-
Pelaku Ritel Wajib Tahu Strategi AI dari Indosat untuk Dominasi Pasar
Terkini
-
Dukung Perekonomian Desa Sioban Kepulauan Mentawai, Sosok Ini Masuk Kelas AgenBRILink Juragan BRI
-
Adik Jusuf Kalla Tersangka, Berapa Kerugian Negara di Proyek PLTU Kalbar?
-
Surabaya Heboh! Consumer BRI Expo Tawarkan KPR Super Ringan
-
Dukung Akses Keuangan Merata, BRI Andalkan 1 Juta AgenBRILink dengan Transaksi Rp1.145 Triliun
-
Hadir di Medan, Regional Treasury Team BRI Tawarkan Solusi Keuangan Lengkap bagi Dunia Usaha