SuaraKalbar.id - Wakil Ketua Satgas Covid-19 Kalbar, Harisson menilai, pemeriksaan kesehatan di bandara tak cukup ampuh mendeteksi Covid- 19 varian Omicron.
Pasalnya, satgas Covid-19 Kalbar berhasil menemukan sejumlah penumpang pesawat yang tes antigennya negatif, tapi setelah diswab PCR acak di terminal kedatangan, hasilnya positif.
"Tes antigen ini hanya bisa mendeteksi untuk nilai CT (Cycle Threshold Value) 25 ke bawah," kata dia, melansir insidepontianak.com,-jaringan suara.com, Jumat (4/2/2022).
Hal itulah menurutnya, yang membuat terjadi lonjakan kasus positif civid-19 di Kalbar pasca libur Imlek.
Baca Juga: Setelah Bumame Farmasi, Kini KALGen Innolab Lakukan Kekeliruan Hasil PCR
"Mereka yang berdomisili di Jakarta, dan pulang ke Kalbar diperkirakan sudah tertular Omicron, lalu membawa pulang ke Kalbar," kata Harisson.
Saat ini tercata, ada penambahan 48 kasus konfirmasi Covid-19 baru di kalbar, total sudah capai 150 kasus.
Berita Terkait
-
Negara Kaya Wajib Bantu Negara Berkembang? Ini Tuntutan AHF di WHO Pandemic Agreement
-
Kemenhub Soal Insiden Pesawat Trigana Air Keluarkan Api di Bandara Sentani: Tak Ada Korban Jiwa
-
Mesin Pesawat Trigana Air Mendadak Keluar Api di Sentani, Penumpang Panik Ada yang Loncat Keluar
-
Gunung Lewotobi Laki-laki Meletus, Bandara Frans Seda di Maumere Tutup
-
Bangun Bandara Bali Utara, Prabowo Ingin Jadikan Bali The New Singapore Dan Hong Kong
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Manjakani Rilis Single Berlayar sebagai Pembuka Menuju Album Baru
-
Beras Berstiker Ria Norsan-Krisantus Kurniawan Ditemukan di Sambas, Relawan Midji-Didi Laporkan ke Bawaslu
-
Dramatis! Lansia Hilang 3 Hari di Desa Pak Utan Bengkayang, Korban Ditemukan dalam Kondisi Lemas
-
Gempa Magnitudo 2,5 Guncang Kendawangan, Kabupaten Ketapang
-
Polda Kalbar Gerebek Kampung Beting, Ungkap Sarang Judi Online dan Pengguna Narkoba