SuaraKalbar.id - Kabar bahagia bagi para penggemar “Arthdal Chronicles”, Studio Dragon secara resmi mengumumkan bahwa film yang dibintangi oleh Song Joong-Ki tersebut akan memulai produksinya tahun ini.
Sebelumnya pada Februari 2020, tvN mengonfirmasi bahwa musim kedua “Arthdal Chronicles” akan syuting pada paruh kedua tahun 2022, demikian dikutip dari Soompi, Senin (21/2/2022).
Namun, pandemi covid-19 yang melanda hampir di seluruh dunia, membuat Studio Dragon menyatakan bahwa jadwal produksinya tertunda. Hari ini, sebuah sumber dari Studio Dragon mengkonfirmasi bahwa produksi musim kedua “Arthdal Chrobicles” akan dimulai tahun 2022.
"Musim kedua 'Arthdal Chronicles' sedang dipersiapkan dengan tujuan untuk memulai syuting tahun ini. Pemeran, waktu siaran, dan platform belum dikonfirmasi,” ungkap pihak Studio Dragon.
“Arthdal Chronicles” adalah drama fantasi epik tentang pahlawan yang membuat legenda mereka sendiri di negeri mitos Arth.
Di musim pertama, drama korea yang satu ini diperankan oleh artis-artis ternama seperti Song Joong Ki, Jang Dong Gun, Kim Ji Won, dan Kim Ok Bin. Namun hingga saat ini, belum ada informasi lebih lanjut apakah mereka akan kembali tampil di musim kedua. ANTARA
Berita Terkait
-
Ulasan Film Korea Love and Leashes: Angkat Kisah Romansa hingga Fetish BDSM
-
4 Rekomendasi Drama Korea Seohyun SNSD, Jadi Desainer Perhiasan sampai Penipu Cantik
-
5 Fakta Lee Jun Young, Pemeran Love and Leashes yang Ternyata Maknae Grup K-Pop
-
4 Film yang Diadaptasi dari Game, Terbaru Ada Uncharted
-
Rocket Chicken Rilis Film 'Atik' Pada Ulang Tahun Ke-12, Kisahkan Perjalanan Hidup dari Cleaning Service hingga Jadi CEO
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
-
Menko Airlangga Ungkap Dampak Rencana Purbaya Mau Ubah Rp1.000 Jadi Rp1
-
Modal Tambahan Garuda dari Danantara Dipangkas, Rencana Ekspansi Armada Kandas
Terkini
-
Konsistensi BRI Salurkan BLTS, KUR, dan Dukung Program MBG hingga FLPP Wujudkan Kesejahteraan Rakyat
-
VinFast: Ketika Kendaraan Listrik Bersenyawa dengan Kehidupan, Membangun Masa Depan Berkelanjutan
-
BRI Pertimbangkan Buyback untuk Perkuat Nilai dan Kinerja Berkelanjutan
-
BRI Dorong Ekonomi Hijau Lewat Pameran Tanaman Hias Internasional FLOII Expo 2025
-
BRI Hadirkan Semangat Baru di USS 2025: The Name Got Shorter, The Vision Got Bigger