SuaraKalbar.id - Seorang pria paruh baya berusia 55 tahun tewas terlindas truk setelah terjatuh dari motor akibat jalan berlubang di Jalan Haji Darip (dahulu Jalan Bekasi Timur Raya), Jatinegara, Jakarta Timur, pada Senin sekitar pukul 05.30 WIB.
"Hilang kendali karena ada jalan bergelombang," kata Kanit Laka Satlantas Polres Metro Jakarta Timur Iptu Seno Wibowo di Jakarta, Senin,
Seno menambahkan, korban berinisial R pada mulanya sedang melintas menggunakan motornya dari arah Jatinegara menuju Klender melalui Jalan Haji Darip.
Ketika melintas di Halte TransJakarta Imigrasi Jakarta Timur, korban hilang kendali karena sepeda motornya melewati jalur bergelombang. Korban kemudian terjatuh lalu tertabrak truk yang sedang melintas.
"Kemudian pengemudi sepeda motor Honda Vario terlindas ban belakang kiri kendaraan truk Mitsubishi Fuso sedang berjalan lurus di sebelah kanannya," ujar Seno.
Akibat kejadian tersebut, korban pun tewas di tempat kejadian.
Seno mengatakan korban mengalami luka pada bagian kepala dan badan hancur akibat terlindas truk.
"Sepeda motor korban mengalami rusak di bagian setang," kata Seno. Antara
Baca Juga: Update Pascakerusuhan di Babarsari: Lebih dari Lima Ruko Rusak, Enam Motor Terbakar
Berita Terkait
-
Update Pascakerusuhan di Babarsari: Lebih dari Lima Ruko Rusak, Enam Motor Terbakar
-
Terlalu Gugup, Pengantin Pria Hampir Menikahi Ayah Mertua Gegara Salah Sebut Nama saat Akad
-
Konvoi Moge di Tol Pekanbaru-Bangkinang Dikawal Polisi, Warga Beri Pesan Menohok
-
Bertema "Ride a Better Lifestyle", IMOS 2022 Siap Bagikan Perkembangan Industri Sepeda Motor Terkini
-
Video Suasana Terkini Pascakerusuhan yang Kembali Pecah di Babarsari, Sleman
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Bank Kalbar Targetkan Penyaluran KUR Rp1 Triliun pada 2026
-
Mutasi 19 Kepala Kejaksaan Negeri, Ini Daftar Lengkap Nama-namanya
-
1.046 Huntara di Aceh Timur Disiapkan, Target Ditempati Sebelum Ramadan
-
Pembangunan 35 Kampung Nelayan Ditargetkan Selesai Akhir Januari 2026
-
Waspada! BMKG Rilis Prakiraan Cuaca untuk Sintang dan Sekadau Sepekan