SuaraKalbar.id - Baru-baru ini sekelompok emak-emak yang berlokasi di Desa Kubangpari, Kecamatan Kersana, Brebes, Jawa Barat, viral di media sosial.
Lewat video yang diunggah oleh akun TikTok @nandycindau, tak mau kalah emak-emak viral tersebut ternyata sedang melakukan persiapan dalam menyambut hari kemerdekaan Indonesia yang ke-77.
Para emak-emak tersebut terlihat mempersiapkan diri untuk turut menjadi kelompok marching band di tempat tinggal mereka.
Namun bukan marching band biasa, dengan tampak kreatif para emak-emak tersebut menggenakan berbagai alat dapur seperti panci, spatula, ember dan sebagainya untuk mengganti alat musik yang seharusnya.
Sambil dipimpin oleh dua emak lainnya yang memegang penyapu, kelompok emak-emak tersebut kemudian berjalan menyusuri jalan daerah secara perlahan dan dengan kompak memainan instrumen musik mereka.
"PERSIAPAN KARNAVAL 17 AGUSTUS 2022 dengan alat seadanya," tulis pemilik akun.
Video yang sudah ditonton sebanyak 2,2 juta kali tersebut menarik begitu banyak respon publik, lewat kolom komentar netizen terlihat memuji para emak-emak tersebut.
"Emak-emak hebat sih, keren," tulis @tan****
"suka banget liat emak-emak semangat kreatif gini," ketik @naz****
Baca Juga: Pakai Baju Putih dan Sarung Cokelat Muda, Uztaz Abu Bakar Ba'asyir Ikuti Upacara HUT RI di Ngruki
"Ini gak ada lawan... fans berat aku sama ibu-ibu macem gini...," tambah @ci9****
Kontributor: Maria
Berita Terkait
-
Pakai Baju Putih dan Sarung Cokelat Muda, Uztaz Abu Bakar Ba'asyir Ikuti Upacara HUT RI di Ngruki
-
Untuk Kali Pertama, Ponpes Al Mukmin Ngruki Pimpinan Abu Bakar Ba'asyir Gelar Upacara HUT ke-77 Kemerdekaan RI
-
Rayakan HUT RI ke-77, Billy Syahputra Gelar Lomba 17 Agustusan
-
Pawai Obor Desa Adat Panjer Warnai Malam Hari Kemerdekaan RI di Denpasar
-
HUT Kemerdekaan ke-77, Tim Pancasila Tangguh Siap Kibarkan Bendera Merah Putih di Istana Merdeka
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
BRI Perkokoh Kemitraan Strategis dengan SSMS untuk Tingkatkan Skala dan Keberlanjutan Industri Sawit
-
151 Penyandang Disabilitas Terima Paket Sembako dan Nutrisi
-
Petugas Lapas Sintang Gagalkan Penyelundupan Sabu Dalam Paket Makanan
-
Laporan Keberlanjutan BRI Diakui Internasional, Perkuat Posisi sebagai Pemimpin Praktik ESG di Asia
-
Program Yok Kita Gas BRI Kumpulkan Ribuan Kilogram Sampah Plastik dan Kurangi Jejak Karbon