SuaraKalbar.id - Baru-baru ini sekelompok emak-emak yang berlokasi di Desa Kubangpari, Kecamatan Kersana, Brebes, Jawa Barat, viral di media sosial.
Lewat video yang diunggah oleh akun TikTok @nandycindau, tak mau kalah emak-emak viral tersebut ternyata sedang melakukan persiapan dalam menyambut hari kemerdekaan Indonesia yang ke-77.
Para emak-emak tersebut terlihat mempersiapkan diri untuk turut menjadi kelompok marching band di tempat tinggal mereka.
Namun bukan marching band biasa, dengan tampak kreatif para emak-emak tersebut menggenakan berbagai alat dapur seperti panci, spatula, ember dan sebagainya untuk mengganti alat musik yang seharusnya.
Baca Juga: Pakai Baju Putih dan Sarung Cokelat Muda, Uztaz Abu Bakar Ba'asyir Ikuti Upacara HUT RI di Ngruki
Sambil dipimpin oleh dua emak lainnya yang memegang penyapu, kelompok emak-emak tersebut kemudian berjalan menyusuri jalan daerah secara perlahan dan dengan kompak memainan instrumen musik mereka.
"PERSIAPAN KARNAVAL 17 AGUSTUS 2022 dengan alat seadanya," tulis pemilik akun.
Video yang sudah ditonton sebanyak 2,2 juta kali tersebut menarik begitu banyak respon publik, lewat kolom komentar netizen terlihat memuji para emak-emak tersebut.
"Emak-emak hebat sih, keren," tulis @tan****
"suka banget liat emak-emak semangat kreatif gini," ketik @naz****
"Ini gak ada lawan... fans berat aku sama ibu-ibu macem gini...," tambah @ci9****
Kontributor: Maria
Berita Terkait
-
Perputaran Uang Judol Capai Rp 900 T, Susi Pudjiastuti Prihatin
-
Akun X Wikipedia Bagikan Cerita Firaun Akhenaten yang Pernah Pindahkan Ibu Kota, Warganet: Kok Mirip Sama...
-
Viral Rizal Armada Tegur Pasangan Kekasih Bermesraan di Konsernya: Kalau Belum Nikah Jangan Dekat-Dekat!
-
Viral Pelayanan Ramah CS BRI untuk Nasabah Disabilitas, Tuai Pujian Publik
-
Rose BLACKPINK Tampilkan Outfit Sederhana di Video Musik Terbaru "Number One Girl": Tetap Cantik!
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Kebakaran Hebat Melanda Pasar Melati di Kubu Raya, 8 Kios Hangus Terbakar
-
Kenapa Samsung S24 Ultra Mahal?
-
Kasus Korupsi BP2TD Mempawah Terus Berjalan, Polda Kalbar Pastikan Tidak Mandek
-
2 Kios di Sungai Kakap Terbakar, Diduga Akibat Korsleting Listrik
-
Ibu di Sambas Diduga Membunuh Bayi Baru Lahir, Kasus Terbongkar di Puskesmas