SuaraKalbar.id - Baru-baru ini di sosial media Tiktok sepasang pengantin tengah viral karena pasangan tersebut tampak memiliki tentan usia yang cukup jauh berbeda.
Lewat unggahan akun TikTok pengantin perempuan @renawins, terlihat dirinya memamerkan berbagai moment ketika sedang menggenakan baju penganti bersama sang pasangan yang merupakan seorang kakek renta.
Dalam sebuah video, perempuan tersebut terlihat sangat bahagia memamerkan berbagai moment saat ia berada di sisi pasangannya bahkan ia juga tak ragu merekam sang pasangan yang tampak hanya bisa terdiam.
Selain itu, dalam video lainnya perempuan tersebut bersama sang kakek terlihat diarak oleh para warga yang turut merayakan moment tersebut.
Namun ada sebuah foto yang cukup janggal, yaitu ketika perempuan tersebut turut membagikan foto dirinya saat memegang sebuah piala bersama sebuah kertas maps.
Akibat foto tersebut, akhirnya banyak netizen lewat kolom komentar yang berpendapat bahwa perempuan tersebut bersama sang kakek tidak benar-benar menikah, melainkan hanya mengikuti festival lomba memeriahkan hari kemerdekaan Indonesia ke-77 beberapa waktu lalu.
"Saya yakin ini pasti lagi ikut lomba karnaval 17 Agustus-an," ujar @yun**
"angkat aku jdi muridmu kek" pinta Ca***
"kog saya yg nyesek ya" sesal Jay***
Baca Juga: Bikin Trend TikTok, Pria Ini Malah Berakhir Diseruduk Kambing
"Ini mah lagi ikut lomba 17-an," ketik @gud**
Berita Terkait
-
Terungkap! Mobil Dinas Kemhan yang Viral dengan PSK Pakai Pelat Bekas Pensiunan
-
Deddy Corbuzier Dilarang Unggah Video ini saat Titiek Puspa Masih Hidup
-
Makna 'Stecu-Stecu' yang Viral: Populer Berkat Anak Muda Indonesia Timur
-
Cara Beli Acne Patch Bentuk Kecoa yang Viral, Apa Manfaatnya?
-
Kasus Nomor Cantik Telkomsel Masuk Persidangan: Penggugat Tunjukkan 21 Bukti
Terpopuler
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Marah ke Direksi Bank DKI, Pramono Minta Direktur IT Dipecat hingga Lapor ke Bareskrim
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Jawaban Menohok Anak Bungsu Ruben Onsu Kala Sarwendah Diserang di Siaran Langsung
Pilihan
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
-
Dari Sukoharjo ke Amerika: Harapan Ekspor Rotan Dihantui Kebijakan Kontroversial Donald Trump
-
Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
-
Solusi Pinjaman Tanpa BI Checking, Ini 12 Pinjaman Online dan Bank Rekomendasi
-
Solusi Aktivasi Fitur MFA ASN Digital BKN, ASN dan PPPK Merapat!
Terkini
-
Rute dari Pontianak ke Danau Sentarum Kapuas Hulu, Lengkap dengan Pilihan Transportasi
-
Rute Pontianak ke Singkawang: Jarak, Durasi, hingga Moda Transportasi
-
Pontianak ke Putussibau: Jarak, Waktu Tempuh, dan Pilihan Transportasinya
-
Rumah Kosong Sejak Sebelum Ramadan, Ini Kata Ketua RT soal Keluarga Priguna Anugerah di Pontianak
-
Rumah Dokter PPDS Priguna di Pontianak Tampak Kosong, Ini Kata Tetangga